Satu Jamaah Asal Majalengka Meninggal di Tanah Suci, 30 dalam Pengawasan Petugas

Rabu, 13 Juli 2022 - 10:35 WIB
loading...
Satu Jamaah Asal Majalengka...
Satu orang calon jamaah haji asal Kabupaten Majalengka meninggal di tanah suci. Yang bersangkutan merupakan calon jamaah berasal dari kloter 11, dan meninggal pada akhir Juni lalu. Foto ilustrasi SINDOnews
A A A
MAJALENGKA - Satu orang calon jamaah haji asal Kabupaten Majalengka meninggal di tanah suci. Yang bersangkutan merupakan calon jamaah berasal dari kloter 11, dan meninggal pada akhir Juni lalu.



Petugas Haji Kloter 11 JKS asal Majalengka dari unsur Petugas Haji Daerah (PHD) Jejep Falahul Alam mengatakan, almarhum diketahui berasal dari Desa Haurgeulis, Kecamatan Bantarujeg.

"Atas nama Bapak Anta Misda Jiam, usia 58 tahun, meninggal 29 Juni 2022. Almarhum merupakan Kepala Sekolah SDN Gunung Larang Kecamatan Bantarujeg. Masuk kloter 11," kata Jejep lewat pesan singkat yang diterima media ini, Rabu (13/7/2022).

Selain 1 orang meninggal, kata Jejep, 30 orang jamaah asal Majalengka saat ini mendapat pengawasan dari petugas. Pasalnya, mereka dinilai memiliki resiko tinggi terlihat kesehatan.

"Secara keseluruhan, Alhamdulillah sehat. Tapi ada 30 jemaah dengan resiko tinggi mendapatkan pengawasan dari petugas haji," jelas jelas Jejep.

"Untuk kloter 11, dijadwalkan akan kembali ke Tanah Air pada 22 Juli. Mohon doanya, kami di sini sehat, bisa kembali ke kampung, dan tentunya menjadi haji mabrur mabruroh," jelas Jejep yang saat ini masih berada di Tanah Suci .
(don)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jemaah Jabar Capai 38.723...
Jemaah Jabar Capai 38.723 Orang, BPKH: Pengelolaan Dana Haji Tembus Rp171 Triliun
Buka Seleksi Tahap II...
Buka Seleksi Tahap II PPIH di Surabaya, Kepala BP Haji: Transparan dan Akuntabel
Masa Tenang Pilkada,...
Masa Tenang Pilkada, H Eman Suherman Habiskan Waktu Bersama Keluarga
Silahturahmi ke Tokoh...
Silahturahmi ke Tokoh Agama, Kegiatan H Eman Suherman di Masa Tenang Pilkada
Sahabat Yoshua Dinilai...
Sahabat Yoshua Dinilai Berperan Menangkan Calon Pilkada SMS
Menteri Karding Minta...
Menteri Karding Minta Jajaran Bantu Kembalikan Ijazah hingga Akte Milik Mila meski Nonprosedural
Keterlaluan! Leher Dua...
Keterlaluan! Leher Dua Bocah Usia 8 dan 7 Tahun Dirantai Ayah Kandung karena Dituduh Curi Uang Buat Jajan
BPKH Hajj Run 2024 di...
BPKH Hajj Run 2024 di Kota Padang, Tingkatkan Antusiasme Masyarakat pada Ibadah Haji
Survei Pilkada Majalengka,...
Survei Pilkada Majalengka, Eman Suherman Paling Banyak Disebut Responden
Rekomendasi
Perempuan yang Klaim...
Perempuan yang Klaim Jadi Budak Seks Pangeran Andrew dan Epstein Tewas Bunuh Diri
Pengakuan Jujur Arne...
Pengakuan Jujur Arne Slot saat Liverpool di Ambang Gelar Liga Inggris 2024/2025
Presiden Palestina Mahmoud...
Presiden Palestina Mahmoud Abbas Tunjuk Calon Penggantinya setelah Berkuasa 21 Tahun
Berita Terkini
Pramono-Rano Karno Minta...
Pramono-Rano Karno Minta Dikritik Ribuan Kader PDIP Jakarta: Jangan Ragu!
27 menit yang lalu
Astaga! 8 Tahanan Polres...
Astaga! 8 Tahanan Polres Lahat Kabur usai Jebol Dinding Sel, Kok Bisa?
1 jam yang lalu
Breaking News! Anggota...
Breaking News! Anggota DPRD Jakarta Brando Susanto Meninggal Dunia saat Memimpin Halalbihalal di Atas Panggung
1 jam yang lalu
CFD Jalan Margonda Depok...
CFD Jalan Margonda Depok Mulai Digelar Pekan Depan, 1 Jalur Ditutup
2 jam yang lalu
Kronologi Kecelakaan...
Kronologi Kecelakaan di Pondok Indah Tewaskan 2 Orang
2 jam yang lalu
Pengacara Bawa Pistol...
Pengacara Bawa Pistol dan Senapan hingga Sabu Jadi Tersangka dan Dijerat Pasal Berlapis
2 jam yang lalu
Infografis
Bacaan Niat untuk Buka...
Bacaan Niat untuk Buka Puasa di Bulan Suci Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved