Target Ketua DPRD, Gerindra Parepare Siap Dilantik Juli Depan

Senin, 13 Juni 2022 - 13:03 WIB
loading...
A A A
Ketua DPC Gerindra Parepare, Surianto, mengungkapkan pihaknya akan dilantik sebelum pendaftaran Parpol ke KPU. Ia baru akan dilantik Juli depan.

"Bulan depan pi baru kami dilantik. Karena persoalan izin tempatnya baru bisa bulan depan. Tapi tidak masalah sejauh ini," ujar Surianto.



Dia menargetkan Gerindra menang di Parepare pada 2024 mendatang, bahkan menargetkan mampu meraih kursi Ketua DPRD . Saat ini, partainya cuma mengontrol 3 kursi saja di DPRD.

"Pileg 2024 kita target 5 kursi, dan itu sudah Ketua DPRD. Parpol pemenang saat ini kan punya 5 kursi dan posisi ketua, jadi kita berharap minimal 5 kursi juga nanti," kuncinya.
(tri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Panaskan Mesin Partai,...
Panaskan Mesin Partai, Perindo Sulsel Target 1 Fraksi di DPRD Parepare
Rapat Konsolidasi, Partai...
Rapat Konsolidasi, Partai Perindo Siap Menangkan Pemilu 2024 di Sulsel
DPRD dan Pemkot Parepare...
DPRD dan Pemkot Parepare Setujui Ranperda Kota Layak Anak
Ketua DPRD Parepare...
Ketua DPRD Parepare Andi Nurhatina Tipu Meninggal Dunia
Andi Iwan Berhasil Perjuangkan...
Andi Iwan Berhasil Perjuangkan Bantuan Rusun-Bus Sekolah ke Ponpes di Wajo
Rekomendasi
Dubes Tiongkok Bersama...
Dubes Tiongkok Bersama Para Pemimpin Ormas Islam Konsolidasikan Hubungan Indonesia-Tiongkok
9 Kombes Digeser Jenderal...
9 Kombes Digeser Jenderal Listyo Sigit Prabowo ke Lemdiklat Polri pada Mutasi Maret 2025
Berbagi Kasih, CIBIS...
Berbagi Kasih, CIBIS Park Gelar Santunan Anak Yatim
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
6 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
7 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
7 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
8 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
9 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
10 jam yang lalu
Infografis
Presiden Trump: Zelensky...
Presiden Trump: Zelensky Belum Siap untuk Perdamaian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved