Penyebab Kecelakaan Maut Tewaskan 7 Penumpang Bus Diduga Sopir Ngantuk

Senin, 16 Mei 2022 - 11:26 WIB
loading...
Penyebab Kecelakaan...
Polisi melakukan olah TKP kecelakaan maut bus pariwisata PO Ardiansyah yang menewaskan rombongan warga Surabaya di Tol Jombang-Mojokerto.Foto/ist
A A A
SURABAYA - Kecelakaan maut terjadi di Jalan Tol Jombang-Surabaya, Km 712-200 Desa Penompo, Kecamatan Jetis, Kabupaten Mojokerto, Senin (16/5/2022). Sebanyak tujuh orang tewas di lokasi, dan 13 orang luka-luka.

Menurut AKP Imam Kanit PJR Tol Jatim 3, penyebab kecelakaan bus pariwisata yang mengangkut warga Benowo, Surabaya di Tol Mojokerto-Surabaya KM 712 diduga akibat sopir bus mengantuk.

Baca juga: BREAKING NEWS! Kecelakaan Maut di Tol Jombang, 7 Orang Tewas 13 Luka-luka

“Menurut keterangan, sebelumnya bus sempat oleng beberapa kali. Kemudian tepat di KM 712 sopir banting setir ke kiri dan menabrak tiang VMS (Variable Message Sign),” kata Imam kepada media.

Dia menerangkan, rombongan dalam bus Ardiansyah tersebut adalah warga Kelurahan Benowo, Surabaya usai melakukan perjalanan wisata ke Dieng, Jawa Tengah.



Kecelakaan terjadi pada pukul 06.15 WIB, kata Imam sesuai laporan yang masuk. Kemudian proses evakuasi segera dilakukan dengan mengirim puluhan ambulan untuk menuju ke dalam tol.

Diberitakan, kecelakaan maut terjadi di Jalan Tol Jombang-Surabaya, Km 712-200 Desa Penompo, Kecamatan Jetis, Kabupaten Mojokerto menewaskan tujuh orang tewas di lokasi, dan 13 orang luka-luka.
(msd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kecelakaan Maut di Tol...
Kecelakaan Maut di Tol Ngawi, 3 Orang Tewas dan 2 Terluka
Tragis! Bapak Kendarai...
Tragis! Bapak Kendarai Motor Tabrak Tembok di Jombang, Anak yang Dibonceng Tewas
Mobil Tabrak Truk Tronton...
Mobil Tabrak Truk Tronton di Tol Malang, 1 Orang Tewas dan 2 Luka Berat
Pasutri Tewas dalam...
Pasutri Tewas dalam Kecelakaan Motor Vs Mobil Boks di Jalan Dekso-Kebonagung Kulonprogo
Tabrakan Maut Minibus...
Tabrakan Maut Minibus Vs Bus di Gresik, 7 Orang Tewas
Warga Sukoreno Tewas...
Warga Sukoreno Tewas Ditabrak Mobil di Jalan Jogja-Wates Kulon Progo
Kecelakaan Maut di Tol...
Kecelakaan Maut di Tol Cipularang, 1 Tewas dan 1 Luka Berat
Kecelakaan Maut di Koja,...
Kecelakaan Maut di Koja, 2 Remaja Tewas
Mobil Tabrak Truk di...
Mobil Tabrak Truk di Cengkareng, 3 Orang Tewas
Rekomendasi
Hadis tentang Tulang...
Hadis tentang Tulang Rusuk Wanita Beserta Penjelasannya
UTBK 2025 Diikuti 860.975...
UTBK 2025 Diikuti 860.975 Peserta, Berapa Orang yang Akan Diterima di SNBT?
Wakil Ketua TPUA Ungkap...
Wakil Ketua TPUA Ungkap Detik-detik Bertamu ke Rumah Jokowi di Solo
Berita Terkini
Kisah Ken Arok, Remaja...
Kisah Ken Arok, Remaja Gemar Berjudi yang Miliki Keistimewaan dan Bisa Pancarkan Cahaya
10 menit yang lalu
Soal Pajak BBM 10% di...
Soal Pajak BBM 10% di Jakarta, Pramono: Masih Pembahasan, Belum Berlaku
23 menit yang lalu
Baznas RI Gelar Pemeriksaan...
Baznas RI Gelar Pemeriksaan Mata dan Vaksinasi Influenza Gratis Bagi Ratusan Mustahik
39 menit yang lalu
44 Korban Penahanan...
44 Korban Penahanan Ijazah oleh UD Sentosa Seal Lapor ke Polda Jatim
1 jam yang lalu
Pramono Bakal Rekrut...
Pramono Bakal Rekrut 1.100 PPSU dan 1.000 Petugas Damkar Tahun Ini, Begini Daftarnya
1 jam yang lalu
Mengenal Mula-Malurung,...
Mengenal Mula-Malurung, Prasasti Tertua Ketiga Warisan Kerajaan Singasari
1 jam yang lalu
Infografis
Saat Kecelakaan Maut...
Saat Kecelakaan Maut di Paris, Putri Diana Hamil 10 Minggu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved