Kampanye LP2B, Plh Sekda Titip Pesan ke Pimpinan SKPD hingga Kades
loading...
A
A
A
Rohady berharap, komitmen mewujudkan percepatan pelaksanaan program pemerintah secara menyeluruh dan bersinergi, dapat berjalan dengan baik dan optimal sehingga masyarakat dapat menikmati secara berkelanjutan.
“Begitupun kepada tim teknis dan pokja lintas sektor agar mengerahkan segala sumber daya dan potensi yang dimiliki untuk menghasilkan output data yang sebaik-baiknya karena keberhasilan dan pencapaian kita nantinya akan diwariskan kepada anak cucu kita," tuturnya
Ia pun berpesan kepada para Kepala SKPD, Camat, Lurah dan Kepala Desa untuk mengawal dan mensukseskan kegiatan perlindungan LP2B.
"Kami juga menyampaikan terima kasih atas berbagai bentuk bantuan yang telah dikucurkan Kementerian Pertanian dalam mendukung sektor pertanian di Kabupaten Sidenreng Rappang," tandas Rohady.
“Begitupun kepada tim teknis dan pokja lintas sektor agar mengerahkan segala sumber daya dan potensi yang dimiliki untuk menghasilkan output data yang sebaik-baiknya karena keberhasilan dan pencapaian kita nantinya akan diwariskan kepada anak cucu kita," tuturnya
Ia pun berpesan kepada para Kepala SKPD, Camat, Lurah dan Kepala Desa untuk mengawal dan mensukseskan kegiatan perlindungan LP2B.
"Kami juga menyampaikan terima kasih atas berbagai bentuk bantuan yang telah dikucurkan Kementerian Pertanian dalam mendukung sektor pertanian di Kabupaten Sidenreng Rappang," tandas Rohady.
(agn)