Kota Pekanbaru Hari Ini Resmi Ditutup, Warga Dilarang Mudik

Jum'at, 24 April 2020 - 21:37 WIB
loading...
Kota Pekanbaru Hari...
Mulai hari ini Kota Pekanbaru resmi ditutup. Hal ini menyusul dengan kebijakan pelarangan mudik yang mulai diberlakukan pemerintah pusat. Okezone/Banda
A A A
PEKANBARU - Mulai hari ini Jumat (24/4/2020) Kota Pekanbaru, Riau resmi ditutup. Hal ini menyusul dengan kebijakan pelarangan mudik yang mulai diberlakukan pemerintah pusat.

Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Riau Taufik mengatakan, mulai hari ini jalur udara, laut dan darat dari dan ke Pekanbaru resmi ditutup.

"Mulai hari ini akses dari dan ke Pekanbaru resmi ditutup. Tidak boleh ada pesawat,kapal dan transportasi darat lagi. Ini demi memutus mata rantai COVID-19," kata Taufik kepada Jumat (24/4/2020).

Dia menegaskan, bahwa salah satu alasan tidak boleh dilakukan aktivitas tranportasi umum karena Kota Pekanbaru masuk dalam zona merah Covid-19. Ibukota Provinsi Riau saat ini sudah menetapkan PSBB (Pembatasan Sosial Beskala Besar).

Untuk jalur darat, ada beberapa kendaraan yang masih boleh lewat diantaranya truk BBM, ambulan, mobil TNI, Polri, truk elpiji mobil angkut sembako. "Untuk mobil tranportasi dan juga kendaraan pribadi resmi dilarang dari dan ke Pekanbaru," imbuhnya.

Namun untuk wilayah lain selain Pekanbaru masih diperbolehkan. "Untuk daerah lain yang belum menetapkan PSBB masih boleh," pungkasnya.

Saat ini jumlah pasien positif di Pekanbaru 36 orang dan sembilan di antaranya sembuh.
(vit)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Awal Tahun 2022, Sumsel...
Awal Tahun 2022, Sumsel Diprediksi Bebas COVID-19
Kemenkumham Salurkan...
Kemenkumham Salurkan Puluhan Ribu Paket kepada Masyarakat Terdampak COVID-19
Perjuangan Nakes COVID-19,...
Perjuangan Nakes COVID-19, Dikhawatirkan Keluarga hingga Kehilangan Teman Dekat
3 PMI Asal Jatim Positif...
3 PMI Asal Jatim Positif Terinfeksi Virus Corona Varian Baru, 1 Sembuh
Jelang Lebaran, Kota...
Jelang Lebaran, Kota Medan Disemprot Cairan Disinfektan Skala Besar dan Masif
Cegah Virus Varian Baru...
Cegah Virus Varian Baru dari Luar Negeri, Khofifah: 3.636 Pekerja Migran Telah Kami Isolasi
Sejumlah Pekerja Positif...
Sejumlah Pekerja Positif COVID-19, Diduga Terpapar dari Siswa PKL
Kasus COVID-19 Mulai...
Kasus COVID-19 Mulai Terkendali, Sleman Harap PTKM Tak Diperpanjang
Update Corona DIY, Positif...
Update Corona DIY, Positif Tambah 217 Kasus, Total Jadi 23403 Orang
Rekomendasi
3 Alasan Turki Blokir...
3 Alasan Turki Blokir Kerjasama Militer Israel dengan NATO, Terkait Tindakan Zionis di Gaza
Demi Sang Ayah, Peserta...
Demi Sang Ayah, Peserta Ini Tampil Memukau di Hadapan Para Juri di DMD Panggung Rezeki
Rhoma Irama dan Rita...
Rhoma Irama dan Rita Sugiarto Siap Meriahkan Road To Kilau Raya Berkah Cinta Ramadan
Berita Terkini
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
37 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
3 jam yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
3 jam yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
3 jam yang lalu
Infografis
Daftar Menteri Kabinet...
Daftar Menteri Kabinet Merah Putih, Dilantik Prabowo Hari Ini
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved