Minibus Pembawa Jerigen Solar Terbakar di Tol Jakarta-Merak

Minggu, 10 April 2022 - 09:32 WIB
loading...
Minibus Pembawa Jerigen...
Sebuah mobil minibus berjenis Suzuki Carry 1500 cc hangus terbakar di Tol Jakarta-Merak KM 32, Kabupaten Tangerang. Foto/Damkar Tangerang
A A A
TANGERANG - Sebuah mobil minibus berjenis Suzuki Carry 1500 cc hangus terbakar di Tol Jakarta-Merak KM 32, Kabupaten Tangerang. Kejadian terbakarnya mobil minibus ini terjadi pada Sabtu (9/4/2022) siang.

Awal mula dugaan penyebab terjadinya kebakaran ini karena adanya percikan api dari bagian mobil. Beruntungnya, tidak ada korban jiwa dalam insiden tersebut.

Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Tangerang Abdul Munir menerangkan bahwa kejadian tersebut bermula ketika sopir bernama Wartono hendak menuju Jakarta.Setibanya di Balaraja tepatnya KM 32, tiba-tiba saja keluar asap di dalam kap mobil.

”Sumber api dari percikan kelistrikan mobil. Kebetulan juga mobil bermuatan solar menggunakan jerigenmengakibatkan api cepat membesar,” kata Abdul, Minggu (10/4/2022). Baca juga: Mobil Terbakar di Pelabuhan Merak Penumpang Kapal Panik

Selanjutnya untuk penanganan, tim damkar dari Pos Balaraja BPBD Kabupaten Tangerang menerjunkan 1 unit mobil Damkar dan 5 personil.”Tim Damkar berhasil padamkan api sekitar satu jam dan tidak ada korban jiwa,” tandasnya.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kades Kohod Arsin Akhirnya...
Kades Kohod Arsin Akhirnya Muncul, Minta Maaf Menghilang usai Geger Kasus Pagar Laut
Operasi Pembongkaran...
Operasi Pembongkaran 30,16 Km Pagar Laut Tangerang Resmi Ditutup Mayjen TNI (Mar) Hermanto
TNI AL Ungkap Pembongkaran...
TNI AL Ungkap Pembongkaran Pagar Laut Tangerang Tembus 24,9 Km, Sisa 5,26 Km
Bareskrim Polri Geledah...
Bareskrim Polri Geledah Rumah Kades Kohod Terkait Kasus Pagar Laut Tangerang, Ini Penampakannya
Isu Penghentian PSN...
Isu Penghentian PSN PIK 2, Sekuriti: Nyari Pekerjaan Sekarang Susah
Gas 3 Kg Masih Langka...
Gas 3 Kg Masih Langka di Tigaraksa Tangerang, Warga Antre di Pangkalan
Kasus Pagar Laut Tangerang,...
Kasus Pagar Laut Tangerang, Ombudsman Banten Temukan Maladministrasi hingga 6 Indikasi Pidana
Kerugian Nelayan Akibat...
Kerugian Nelayan Akibat Pagar Laut Tangerang Rp24 Miliar
Nominal Denda untuk...
Nominal Denda untuk Pembuat Pagar Laut Tangerang Menurut Menteri KKP, Cuma Rp18 Juta Per Km
Rekomendasi
Tinggi Peminat, Jurusan...
Tinggi Peminat, Jurusan Ilmu Komunikasi UNJ Jadi Prodi Terketat di SNBP 2025
ITS Terima 1.547 Mahasiswa...
ITS Terima 1.547 Mahasiswa di SNBP 2025, Kamu Termasuk?
Jawa Timur Raih Tahta...
Jawa Timur Raih Tahta Tertinggi Provinsi dengan Peserta Lulus Terbanyak di SNBP 2025
Berita Terkini
Pemkab Bekasi Raih Penghargaan...
Pemkab Bekasi Raih Penghargaan Zona Hijau Pelayanan Publik
11 menit yang lalu
Profil Kajati Sultra...
Profil Kajati Sultra Raimel Jesaja yang Pernah Sikat Mantan Bupati Konut dan Bongkar Korupsi di Sumsel
20 menit yang lalu
Partai Perindo Manggarai...
Partai Perindo Manggarai Barat Tempati Kantor Baru, Kian Solid dan Terus Hadir di Tengah Masyarakat
24 menit yang lalu
Saling Ejek, Motif Pengeroyokan...
Saling Ejek, Motif Pengeroyokan Jukir Minimarket hingga Tewas di Cimaung Bandung
38 menit yang lalu
2 Anggota DPRD Medan...
2 Anggota DPRD Medan Baku Hantam di Toilet Gedung Dewan
1 jam yang lalu
Bantu Warga Riau, Pelindo...
Bantu Warga Riau, Pelindo Gelar Berbagi Ramadan
1 jam yang lalu
Infografis
Muhammadiyah Masuk 10...
Muhammadiyah Masuk 10 Organisasi Keagamaan Terkaya di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved