Tersangka, Sopir Harapan Jaya yang Tertabrak KA Dhoho di Tulungagung Ditahan

Selasa, 01 Maret 2022 - 14:31 WIB
loading...
Tersangka, Sopir Harapan...
Sopir bus pariwisata Harapan Jaya yang tertabrak KA Dhoho di Tulungagung ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan.Foto/dok
A A A
TULUNGAGUNG - Sopir bus pariwisata Harapan Jaya yang tertabrak Kereta Api Rapih Dhoho di Tulungagung ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan. Sopir bus berinisial SDI dianggap lalai, sehingga menyebabkan kecelakaan yang menewaskan enam penumpang dan belasan lainnya luka-luka.

Menurut Kapolres Tulungagung AKBP Handono Subiakto, SDI merupakan warga Desa Mulyosari, Kecamatan Pagerwojo, Tulungagung ditetapkan sebagai tersangka setelah polisi mendapatkan keterangan dan alat bukti cukup.

Baca juga: Sopir Bus Pariwisata Harapan Jaya Selamat dari Tabrakan Vs KA, Polisi: Ada Unsur Kelalaian

Dia menambahkan, berdasarkan hasil penyelidikan Satlantas Polres Tulungagung diasistensi langsung Ditlantas Polda Jatim dan Korlantas Mabes Polri, pengemudi bus dianggap lalai hingga menyebabkan kecelakaan

"Tersangka dijerat dengan Pasal 310 Undang-Undang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan dengan ancaman hukuman paling lama enam tahun penjara. Tersangka sudah dilakukan penahanan," katanya, Selasa (1/3/2022).

Diketahui, bus Harapan Jaya AG 7679 US tertabrak Kereta Api Rapi Dhoho di perlintasan tanpa palang pintu di Desa Ketanon, Kecamatan Kedungwaru, Tulungagung, Minggu (27/2/2022). Saat itu bus baru saja menjemput rombongan wisatawan yang hendak berangkat ke Batu.

Akibat kecelakaan tersebut enam penumpang meninggal dan 14 lainnya luka-luka. Sementara kondisi bus rusak parah di bagian depan dan samping.
(msd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Penampakan Anggota Brimob...
Penampakan Anggota Brimob dan 9 Kuli Bangunan yang Tewaskan Sopir Bus AKAP di Pasar Rebo
Sopir Bus Pariwisata...
Sopir Bus Pariwisata Penyebab Tabrakan Beruntun di Kota Batu Jadi Tersangka
Izin Angkut Bus Pariwisata...
Izin Angkut Bus Pariwisata Maut yang Kecelakaan di Batu Kedaluwarsa 4 Tahun
Fakta Kecelakaan Maut...
Fakta Kecelakaan Maut di Batu, Bus Pariwisata Ternyata Tidak Layak Jalan
Memilukan, Ibu dan Bayinya...
Memilukan, Ibu dan Bayinya Tewas Ditabrak Bus Pariwisata di Kota Batu, Ayah Luka Parah
Kronologi Lengkap Bus...
Kronologi Lengkap Bus Pariwisata Tabrak 15 Kendaraan di Kota Batu Sejauh 3 Km Akibatkan 4 Tewas
Kecelakaan Maut Bus...
Kecelakaan Maut Bus Pariwisata Tabrak 8 Kendaraan di Kota Batu, 4 Tewas
Terobos Lintasan KA...
Terobos Lintasan KA di Surabaya, 2 Pengendara Tewas
Bus Pariwisata Rombongan...
Bus Pariwisata Rombongan Peziarah Tabrak Belakang Truk di Tol Cipularang, 2 Tewas Belasan Luka
Rekomendasi
Konflik Kashmir Memanas!...
Konflik Kashmir Memanas! Tentara India dan Pakistan Saling Tembak di Perbatasan
Motor Royal Enfield...
Motor Royal Enfield Ridwan Kamil yang Disita KPK Atas Nama Orang Lain
Guru SD di OKI Ikuti...
Guru SD di OKI Ikuti Pelatihan Penggunaan Pendamping Buku Ajar Gajah Sumatra
Berita Terkini
DPRD Jakarta Minta Dispenda...
DPRD Jakarta Minta Dispenda Jeli Kawal Kebijakan Penurunan Pajak Tarif BBM Kendaraan
35 menit yang lalu
Wali Kota Jaksel Dukung...
Wali Kota Jaksel Dukung Program Mainstreaming HAM untuk ASN dan Masyarakat
45 menit yang lalu
JEC Luncurkan Matapedia...
JEC Luncurkan Matapedia Ensiklopedia Digital Pertama di Indonesia
1 jam yang lalu
Resmi Pimpin Partai...
Resmi Pimpin Partai Perindo Maluku, Welhelm Daniel Kurnala Targetkan 1 Fraksi di Pileg 2029
1 jam yang lalu
Pemkot Kediri Meralat...
Pemkot Kediri Meralat Jabatan Kaesang Pangarep, Ini Alasannya
1 jam yang lalu
Cuaca Buruk, 3 Pesawat...
Cuaca Buruk, 3 Pesawat Lion Air -Batik Air Tujuan Soekarna-Hatta Dialihkan ke Kertajati
2 jam yang lalu
Infografis
Sembilan Peristiwa Penting...
Sembilan Peristiwa Penting yang Terjadi di Bulan Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved