Gubernur Kaltara Sambangi Polres Jakpus Lihat Bangkai Mobil Camry

Kamis, 10 Februari 2022 - 15:09 WIB
loading...
Gubernur Kaltara Sambangi...
Gubernur Kaltara Zainal Arifin Paliwang menyambangi Polres Metro Jakarta Pusat, Kamis (10/2/2022) siang. Foto: SINDOnews/Komaruddin Bagja
A A A
JAKARTA - Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara) Zainal Arifin Paliwang menyambangi Polres Metro Jakarta Pusat , Kamis (10/2/2022) siang. Ia dan rombongan tiba sekitar pukul 13.18 WIB.

Zainal didampingi Kasatlantas Metro Jakarta Pusat Kompol Purwanta kemudian melihat bangkai bekas mobil Camry yang hangus terbakar saat putranya AKP Novandi Arya Kharizma mengalami kecelakaan.



Zainal tampak mengenakan ikat kepala dan baju batik Tarakan khas Kalimantan Utara. Purnawirawan polisi bintang satu itu lalu mengelilingi mobil Camry itu. Tak kelewatan ini melihat bagian dalam mobil.



Setelah melihat barang bukti kecelakaan itu, ia langsung meninggalkan lokasi tanpa menyampaikan sepatah kata kepada awak media.

Diketahui, mobil Camry itu menabrak saparator busway di Jalan Pasar Senen Raya, Senin (7/2/2022) dini hari. Awalnya belum diketahui dua sosok korban lantaran hangus terbakar.



Kemudian polisi melakukan cek DNA untuk mencari identitas korban. Polda Metro Jaya kemudian berhasil mengungkap identitas jenazah, yakni AKP Novandi Arya Kharizma dan politisi PSI Fatimah.
(thm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kecelakaan Mobil vs...
Kecelakaan Mobil vs Truk Tangki di Mojokerto: Ibu Hamil Alami Patah Kaki, Evakuasi Berlangsung Dramatis
7 Mobil Mewah di Surabaya...
7 Mobil Mewah di Surabaya Milik Mantan Anggota DPR Terbakar
Ini Tampang Bejat Pelaku...
Ini Tampang Bejat Pelaku Pelecehan Seksual di KRL Parung Panjang-Tanah Abang
Bongkar Rumah Produksi...
Bongkar Rumah Produksi Uang Palsu di Bogor, Polsek Tanah Abang Sita Rp451,7 Juta
Truk Terjun ke Dasar...
Truk Terjun ke Dasar Sungai Picu Kemacetan di Jalan Raya Malang-Kediri
Kecelakaan di Tol Cipali...
Kecelakaan di Tol Cipali KM 142 Sebabkan 1 Orang Meninggal, Begini Kronologinya
Tabrakan Beruntun Libatkan...
Tabrakan Beruntun Libatkan 5 Kendaraan di Arteri Pantura Indramayu
Rawan Kecelakaan, Pemudik...
Rawan Kecelakaan, Pemudik Diminta Waspadai Fenomena Aquaplanning di Tol Malang
Bongkar Liquid Vape...
Bongkar Liquid Vape Narkoba, Polres Jakpus Tangkap 2 Pelaku dan Buru 1 WN China
Rekomendasi
Siapa Petinju Terbaik...
Siapa Petinju Terbaik di Tahun 1920-an?
Usulan Pergantian Wapres...
Usulan Pergantian Wapres Gibran Dinilai Mustahil Terjadi dan Inkonstitusional
Dharma Polimetal Tebar...
Dharma Polimetal Tebar Dividen Rp202 Miliar, Setara 35% dari Laba Bersih
Berita Terkini
Gubernur Khofifah Kawal...
Gubernur Khofifah Kawal Kualitas Pendidikan Jatim, Pastikan SPMB Berintegritas
12 menit yang lalu
Polda Jateng Pastikan...
Polda Jateng Pastikan Proses Hukum 3 Tersangka Kasus PPDS FK Undip Tetap Berjalan
22 menit yang lalu
Pekerja Migran Indonesia...
Pekerja Migran Indonesia Diminta Waspada Terhadap Pinjol Ilegal dan Investasi Bodong
24 menit yang lalu
Puluhan Siswa SMKN 29...
Puluhan Siswa SMKN 29 Jakarta Dapat Pelatihan K3LH
1 jam yang lalu
Penahanan Dokter Pemerkosa...
Penahanan Dokter Pemerkosa Pasien RSHS Bandung Diperpanjang, Ini Alasannya
1 jam yang lalu
Peduli Pencegahan Kanker...
Peduli Pencegahan Kanker Payudara Diluncurkan di Palangka Raya
2 jam yang lalu
Infografis
Mobil Dinas Harus Maung,...
Mobil Dinas Harus Maung, Prabowo Larang Menteri Pakai Mobil Impor
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved