Ditata Ulang, Pasar Lama Tangerang Ditutup Sementara

Rabu, 02 Februari 2022 - 10:48 WIB
loading...
Ditata Ulang, Pasar...
Pemkot Tangerang menutup sementara Pasar Lama Tangerang untuk kembali ditata ulang. Foto/MPI/Nandha Aprilianti
A A A
TANGERANG - Kawasan kuliner Pasar Lama di Kota Tangerang ditutup sementara dimulai dari hari ini, Rabu 2 Januari 2022 sampai dengan tanggal 7 Januari 2022.

Penutupan ini dilakukan karena kawasan kuliner Pasar Lama Tangerang akan dilakukan penataan ulang oleh PT Tangerang Nusantara Global, BUMD milik Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang.

”Konsepnya sudah ada di tim. Intinya dari tanggal 2-7 Februari 2022 itu nanti tim akan membuat tempat PKL nantinya akan berdagang,” kata Direktur Utama PT TNG Edi Candra, Rabu (2/2/2022).

Terkait konsep beberapa di antaranya dengan melakukan pengecatan permanen dan juga pengaturan para pedagang. ”Di jalannya itu akan dilakukan pengecatan permanen, di mana di dalamnya nanti terdapat pedagang yang akan diatur,”ungkapnya.

Edi menjelaskan bahwa nantinya juga akan ada beberapa tambahan berupa meja, kursi, beserta tenda untuk setiap para pedagang.Selama penataan ulang oleh PT TNG ini, pihaknya tidak menyediakan lokasi lain untuk para Pedagang Kaki Lima (PKL) berjualan.

”Kita ini kan cuma menata saja, tidak merelokasi, waktunya pun enggak lama cuma lima hari untuk kita tata ulang, bersabar saja,” ujarnya.

Terkait hal ini, Edi menuturkan sudah lakukan upaya sosialisasi terkait penataan ulang ini kepada para PKL di Pasar Lama.Upaya sosialisasi ini berkerja sama dengan Dinas Komunikasi dan Informasi (Diskominfo) Kota Tangerang.

”Kemarin dan hari ini upaya (sosialisasi) yang kita lakukan. Pertama melalui wawaran langsung, melalui Dinas Kominfo dan OPD (organisasi perangkat daerah) terkait,” tegasnya.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Putra Prabowo dan Mantan...
Putra Prabowo dan Mantan Panglima TNI Hadiri Pembukaan Sego Tempong Negoro di Jaktim
Sidak ke Pasar Induk...
Sidak ke Pasar Induk Tanah Tinggi, Mendagri Apresiasi Kota Tangerang Tekan Angka Inflasi
Bos Kebab Turki Baba...
Bos Kebab Turki Baba Rafi Dukung Peluncuran Dashboard Gastrodiplomasi
Warga Tuntut Penertiban...
Warga Tuntut Penertiban Menyeluruh Pasar Tumpah di Jalan Merdeka Bogor
10 Orang Tak Dikenal...
10 Orang Tak Dikenal Keroyok Seorang Pria di Karawaci, Korban Koma hingga Akhirnya Tewas
Berbagi di Panti Asuhan...
Berbagi di Panti Asuhan Tangan Kasih, Anak Asuh: Bahagia Bermain Bersama MNC Peduli
Alim Markus dan Hendy...
Alim Markus dan Hendy Setiono Dukung Kebangkitan Kuliner Lokal Jatim
Tanggul Jebol, 1.687...
Tanggul Jebol, 1.687 Warga Perumahan Garden City Tangerang Terdampak
Pembongkaran Pasar Tumpah...
Pembongkaran Pasar Tumpah Bogor Dibatalkan, Warga Kesal dan Siapkan Aksi Demo
Rekomendasi
62 Brigjen Pol Dimutasi...
62 Brigjen Pol Dimutasi Kapolri di Maret 2025, Ini Daftar Namanya
UFC Siapkan Duel Akbar...
UFC Siapkan Duel Akbar Islam Makhachev vs Ilia Topuria: Demi Kesepakatan Miliaran Dolar Amerika Serikat?
5 Fakta When Life Gives...
5 Fakta When Life Gives You Tangerines, Drama Korea yang Bikin Netizen Nangis
Berita Terkini
IAI Gelar Sosialisasi...
IAI Gelar Sosialisasi Penyelenggaraan Sayembara Arsitektur
6 jam yang lalu
Banjir Meluas, 7 Kecamatan...
Banjir Meluas, 7 Kecamatan di Muarojambi Terendam
7 jam yang lalu
Reses di 6 Lokasi, Anggota...
Reses di 6 Lokasi, Anggota DPRD dari Partai Perindo Komitmen Wujudkan Aspirasi Warga
8 jam yang lalu
Dirlantas Polda Banten...
Dirlantas Polda Banten Terapkan Ganjil Genap di Tol Tangerang-Merak saat Mudik Mulai 27 Maret
8 jam yang lalu
Sanitasi Rusak, Siswa...
Sanitasi Rusak, Siswa SDN Babakan Kencana Sukabumi Semringah Dibantu MNC Peduli dan MNC Bank
9 jam yang lalu
Kapten Muljono: Legenda...
Kapten Muljono: Legenda Penerbang Tempur Indonesia yang Menggetarkan Nyali Penjajah
12 jam yang lalu
Infografis
Operasi Pembongkaran...
Operasi Pembongkaran 30,16 Km Pagar Laut Tangerang Resmi Ditutup
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved