Penampakan Wajah Bayi Tak Berdosa yang Dibuang di Garasi Truk

Rabu, 05 Januari 2022 - 13:38 WIB
loading...
Penampakan Wajah Bayi...
Penampakan wajah bayi laki-laki tak berdosa yang dibuang di garasi truk seorang warga di Tuban.Foto/Pipit Wibawanto
A A A
TUBAN - Bayi laki-laki ditemukan tergeletak di depan garasi truk rumah warga di Desa Pucangan, Kecamatan Montong, Tuban, Jawa Timur, Selasa (4/1/2022) malam. Tangis bayi tak berdosa itu mengagetkan pemilik rumah. Penemuan bayi ini dilaporkan ke kepolisian setempat.

Bayi yang diduga hasil hubungan gelap tersebut sekarang dirawat di Puskesmas Montong. Polisi menyelidiki dan memburu orang tua yang membuang bayi tersebut.

Baca juga: Bocah 6 Tahun di Jember Tewas dengan Tubuh Membiru, Polisi Turun Tangan

Karmini, pemilik rumah mengaku kaget saat mendengar suara tangis di luar rumahnya. "Tangisnya keras sekali. Setelah saya cari ternyata sesosok bayi yang dibiarkan tergeletak di belakang truk yang terparkir di garasi," ujarnya, Rabu (5/1/2022).



Dia langsung memberitahu tetangga kanan dan kiri rumahnya. Warga memperkirakan berat bayi tersebut lebih dari satu kilogram. Posisinya dibungkus kain gendongan dengan wajah dibiarkan terbuka
(msd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kejari Tetapkan 2 Tersangka...
Kejari Tetapkan 2 Tersangka Terkait Kasus Dugaan Korupsi di BUMD PT RSM
Gempar, Janin Bayi Ditemukan...
Gempar, Janin Bayi Ditemukan di Septic Tank RS Koja Jakut
Kronologi Pasutri Asal...
Kronologi Pasutri Asal Sidoarjo Kendalikan Jaringan Jual Beli Bayi
Bank Jatim Penuhi Kebutuhan...
Bank Jatim Penuhi Kebutuhan Air Bersih Untuk Wudhu Warga di Tuban
Kekecewaan Ranggalawe...
Kekecewaan Ranggalawe Penguasa Tuban Atas Penunjukan Mpu Nambi di Kerajaan Majapahit
Detik-detik Pengedar...
Detik-detik Pengedar Sabu di Tuban Gagal Kabur usai Ranting Pohon Patah
Abu Fida, Mantan Deklarator...
Abu Fida, Mantan Deklarator ISIS Indonesia Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan
Bandung Barat Heboh,...
Bandung Barat Heboh, Bayi Hidup Ditemukan Dalam Tas Ransel di Pinggir Jalan
Gempar, Nenek Lepas...
Gempar, Nenek Lepas Baju sampai Telanjang di Pengadilan Negeri Tuban Gegara Capek Digugat
Rekomendasi
3 Fitnah Kejam yang...
3 Fitnah Kejam yang Menyerang Putri Diana, Dituduh Lebih dulu Berselingkuh dari Raja Charles III
9 Kombes Digeser Jenderal...
9 Kombes Digeser Jenderal Listyo Sigit Prabowo ke Lemdiklat Polri pada Mutasi Maret 2025
Berbagi Kasih, CIBIS...
Berbagi Kasih, CIBIS Park Gelar Santunan Anak Yatim
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
5 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
7 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
7 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
8 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
9 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
10 jam yang lalu
Infografis
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved