Tangis Bule Austria Pecah saat Bertemu Sang Ibunda Setelah 30 Tahun Terpisah

Senin, 20 Desember 2021 - 20:46 WIB
loading...
Tangis Bule Austria...
Romadoni Efendi (32) bertemu dengan ibundanya, Sumartina setelah 30 tahun berpisah akibat perceraian di Jember, Jawa Timur. Foto/iNews TV/Bambang Sugiarto
A A A
JEMBER - Tangis harubule Austria,Romadoni Efendi (32) pecah saat bisa bertemu dengan ibu kandungnya, Sumartina di Jember, Jawa Timur setelah terpisah selama 30 tahun.

Tangis Bule Austria Pecah saat Bertemu Sang Ibunda Setelah 30 Tahun Terpisah


Hebatnya, pria yang tinggal di Austria ini bisa bertemu kembali dengan sang ibundanya berkat bantuan media sosial (medsos). Sejak Sumartina berpisah dengan Yusuf Efendi pada 30 tahun lalu, maka Romadoni terpisah dengan sang ibu.



Saat itu, Romadoni masih berusia 2 tahun. Meski masih balita, namun kenangan dengan ibunya masih membekas.

Raut muka Romadoni yang akrab disapa Doni itu pun tak bisa menyembunyikan kebahagian saat diantar oleh warga menuju rumah ibu kandungnya di Jalan Manyar Gang Kenanga Jember pada Minggu (19/12/2021).

Saat pintu rumah diketuk, sang ibu langsung membuka pintu dan memeluk erat anaknya yang telah terpisah selama 30 tahun. Suasana haru pun pecah. Mereka kemudian bersenda gurau dan mencurahkan rasa rindu yang teramat dalam.

Romadoni yang tinggal di Austria membawa serta istrinya untuk berjumpa dengan perempuan yang melahirkannya.

Sang ibu, Sumartina tetap berada di Jember yakni di Jalan Pattimura dan ayahnya, Yusuf Efendi mengajak Romadoni hijrah ke Kalimantan Selatan.

“Sejak itulah, kami tidak ada kontak dengan ibu. Waktu saya umur 24 tahun, ayah meninggal dunia. Untuk memenuhi kebutuhan hidup, saya merantau ke Jerman selama empat tahun untuk bekerja di sana,” katanya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kalap Tak Diberi Uang...
Kalap Tak Diberi Uang untuk Judi Online, Anak di Sumsel Banting dan Cekik Ibu Kandung
Kasus Pelecehan Agus...
Kasus Pelecehan Agus Buntung, Polisi Endus Keterlibatan Ibu Kandung
Tak Hafal Surah Al-Quran,...
Tak Hafal Surah Al-Qur'an, Bocah Perempuan Dianiaya dan Dirantai Ibu Kandung
Viral Video Mesum Ibu...
Viral Video Mesum Ibu Vs Anak Kandung Durasi 11 Detik Gemparkan Warga Kuningan
Tangis Haru Pecah! Puluhan...
Tangis Haru Pecah! Puluhan Warga Desa di Jombang Berangkat Umrah Bersama
Kisah Haru Soeharto...
Kisah Haru Soeharto Pimpin Iringan Jenazah Jenderal Soedirman
4 Fakta Ibu di Labuhanbatu...
4 Fakta Ibu di Labuhanbatu Utara Gorok Leher Bayinya yang Masih Berusia 18 Hari
Sadis! Ibu Habisi Nyawa...
Sadis! Ibu Habisi Nyawa 2 Anak Kandung saat Tidur
Sadis, Anak di Indramayu...
Sadis, Anak di Indramayu Bacok Ibu Kandung Pakai Pisau Dapur
Rekomendasi
Profil Hailey Baldwin,...
Profil Hailey Baldwin, Istri Justin Bieber yang Ternyata Menderita Kista Ovarium
BINUS University Luncurkan...
BINUS University Luncurkan Program Pendidikan Profesi Arsitek, Cek Keunggulannya
Cedera, Leo Rolly Mundur...
Cedera, Leo Rolly Mundur dari Skuad Indonesia di Piala Sudirman 2025
Berita Terkini
Pertokoan di Malang...
Pertokoan di Malang Kebakaran, Sejumlah Kendaraan Hangus
5 jam yang lalu
Gudang Barang Pecah...
Gudang Barang Pecah Belah di Malang Kebakaran, Warga Panik
5 jam yang lalu
Petani Huma di Sukabumi...
Petani Huma di Sukabumi Tewas Tertembak Peluru Nyasar Pemburu Babi Hutan
5 jam yang lalu
Jurus Pramono Bereskan...
Jurus Pramono Bereskan Parkir Liar dengan Sistem Digitalisasi Tanpa Uang Tunai
5 jam yang lalu
Apartemen di Kemayoran...
Apartemen di Kemayoran Kebakaran, Api Terlihat di Balkon
5 jam yang lalu
Komitmen Keberlanjutan,...
Komitmen Keberlanjutan, FL Technics Indonesia Gelar Bersih-bersih Pantai
6 jam yang lalu
Infografis
Cara Efektif Mencegah...
Cara Efektif Mencegah Kolesterol Naik setelah Pesta Tahun Baru
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved