Ratusan PMKS Terjaring Operasi di Jakarta Pusat

Jum'at, 12 November 2021 - 04:26 WIB
loading...
Ratusan PMKS Terjaring...
Ratusan PMKS Terjaring Operasi di Jakarta Pusat. Foto : Komaruddin Bagja/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Selama periode Oktober hingga hari ini, ratusan penyandang masalah kesejahteraan sosial (PMKS) terjaring operasi di wilayah Jakarta Pusat. Mereka yang terjaring mulai dari gelandangan, pemulung, pengemis hingga pengamen.

Kasie Rehabilitasi Suku Dinas Sosial Jakarta Pusat Hendry mengatakan, selama periode itu pihaknya telah melakukan pemantauan dan penjangkauan terhadap PMKS yang tersebar di wilayah Jakarta Pusat.


”Ada sekitar 125 PMKS yang telah dijangkau oleh petugas,” kata Hendry. Adapun data PMKS yang terjaring itu terdiri dari gelandangan 26 orang, pemulung 14 orang, pengemis 2 orang, orang dengan masalah kejiwaan (ODMK) atau psykotik 3 orang.

Kemudian pengamen 16 orang, anak terlantar 6 orang, manusia silver 4 orang, pedagang 6 orang, orang terlantar 15 orang, non PMKS 7 orang, dan anak PMKS 10 orang. Mereka yang terjaring dibawa ke sejumlah panti sosial di Jakarta seperti diPanti Sosial Bina Insan Bangun Jaya Kedoya, Panti Sosial Bina Remaja Taruna Jaya untuk diberi pembinaan.

PMKS sebelum dirujuk ke panti, lakukan pendataan terlebih dahulu dan di assesment sesuai kategori.Setiap melakukan operasi terhadap PMKS pihaknya berkolaborasi dengan Satpol PP dan Sudin Perhubungan. ”Kita akan terus melakukan pemantauan dan penjangkauan, supayaJakarta Pusat bersih dari PMKS,” tandasnya.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
MNC Vision dan MNC Peduli...
MNC Vision dan MNC Peduli Salurkan Bantuan untuk Rumah Singgah Pasien di Jakpus
Jelang Ramadan, Rano...
Jelang Ramadan, Rano Minta Satpol PP Tertibkan Pengamen Jalanan dan Manusia Silver
MNC Peduli Raih Volunteer...
MNC Peduli Raih Volunteer of The Year, Jessica: Relawan Bekerja Dalam Sunyi, Bergerak Cepat Ikuti SOP
MNC Peduli Raih Volunteer...
MNC Peduli Raih Volunteer of The Year, PMI Jakpus: Terima Kasih Selalu Dukung Kegiatan
Ketua PMI Jakpus Sebut...
Ketua PMI Jakpus Sebut MNC Peduli Banyak Membantu Masyarakat
HUT ke-20, BWJP Gelar...
HUT ke-20, BWJP Gelar Pelatihan Jurnalistik di Ponpes Pabelan Magelang
Rumah Sakit Pusat Pertamina...
Rumah Sakit Pusat Pertamina Kebakaran, Polisi Ungkap Akibat Panel Listrik Terbakar
Kontes Kecantikan Transgender...
Kontes Kecantikan Transgender di Jakpus Awalnya Ngaku Acara Gala Dinner
Heboh Kontes Transgender...
Heboh Kontes Transgender di Hotel Jakarta Pusat, Polisi: Tidak Berizin
Rekomendasi
Iran Tawarkan Kemitraan...
Iran Tawarkan Kemitraan Energi Nuklir dengan AS
Layakkah Soeharto Diberi...
Layakkah Soeharto Diberi Gelar Pahlawan Nasional?
Pelunasan Biaya Haji...
Pelunasan Biaya Haji Reguler Diperpanjang hingga 2 Mei Khusus untuk 4 Provinsi
Berita Terkini
MNC Peduli Salurkan...
MNC Peduli Salurkan Buku Bacaan untuk Galakkan Literasi Anak di Pandai Sikek Tanah Datar
26 menit yang lalu
DPRD Jakarta Minta Dispenda...
DPRD Jakarta Minta Dispenda Jeli Kawal Kebijakan Penurunan Pajak Tarif BBM Kendaraan
1 jam yang lalu
Wali Kota Jaksel Dukung...
Wali Kota Jaksel Dukung Program Mainstreaming HAM untuk ASN dan Masyarakat
1 jam yang lalu
JEC Luncurkan Matapedia...
JEC Luncurkan Matapedia Ensiklopedia Digital Pertama di Indonesia
1 jam yang lalu
Resmi Pimpin Partai...
Resmi Pimpin Partai Perindo Maluku, Welhelm Daniel Kurnala Targetkan 1 Fraksi di Pileg 2029
1 jam yang lalu
Pemkot Kediri Meralat...
Pemkot Kediri Meralat Jabatan Kaesang Pangarep, Ini Alasannya
2 jam yang lalu
Infografis
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs China di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved