RPG Sosialisasikan Peraturan Daerah RPJMD Provinsi Sulsel

Minggu, 07 November 2021 - 19:55 WIB
loading...
A A A
A Ikhsan pada pemaparannya bahwa berbagai indikator adanya perubahan RPJMD antara lain, adanya wabah Covid-19, di mana dampak Pandemi Covid-19 dari sisi ekonomi berimplikasi terhadap kurang maksimalnya sektor-sektor usaha dan dunia usaha.

"Selain itu adanya permasalahan pembangunan seperti rendahnya IPM, melambatnya pertumbuhan ekonomi, masih tingginya ketimpangan wilayah, serta tingginya kemiskinan dan pengangguran," katanya.

Sementara isu strategis seperti adanya Pandemi Covid-19, transformasi digital dan bonus demografi, yang menjadi alasan terjadi perubahan RPJMD Sulsel.

Anggota DPRD Makassar Anton Paul Goni sebagai narasumber kedua lebih menekankan permasalahan permasalah yang terjadi di Kota Makassar, terutama adanya Pandemi Covid-19.



Sehingga pertumbuhan ekonomi menurun dan pengangguran juga meningkat. "Tapi kita berharap dimana Pandemi Covid-19 sudah di level 1, maka semua persoalan yang terjadi bisa segera diatasi," tandasnya.
(agn)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2994 seconds (0.1#10.140)