Ganjil Genap di Sentul Bogor, Masih Banyak Kendaraan yang Diputar Balik

Minggu, 26 September 2021 - 11:07 WIB
loading...
Ganjil Genap di Sentul...
Petugas gabungan menggelar uji coba ganjil genap di wilayah Sentul, Kabupaten Bogor, Minggu (26/9/2021). Foto: MPI/Putra Ramadhani A
A A A
BOGOR - Petugas gabungan menggelar uji coba ganjil genap di wilayah Sentul, Kabupaten Bogor, Minggu (26/9/2021). Terlihat masih banyak kendaraan yang diputar balik petugas karena tidak sesuai tanggal.

Pantauan MNC Portal, terlihat petugas dari TNI, Polri, Satpol PP dan Dinas Perhubungan Kabupaten Bogor sudah berjaga di kawasan Sentul sejak pagi tadi. Satu per satu kendaraan roda empat yang keluar dari Exit GT Sentul Selatan I baik dari arah Jakarta atau Bogor menuju ke kawasan tersebut diperiksa petugas.

Apabila memang merupakan warga sekitar dipersilakan melintas dengan menunjukkan kartu identitas atau lainnya. Tetapi, jika tujuannya untuk berwisata atau tidak jelas langsung diputar balik.

Banyak alasan yang dilontarkan pengendara kepada petugas agar bisa lolos ganjil genap. Mulai dari sekadar mencari makan, berkunjung ke rumah teman bahkan teranga-terangan hendak berwisata.

"Mau nyari makan pak," ucap salah seorang pengendara kepada petugas.

"Gak bisa, putar balik ya. Lagi ganjil genap," sahut petugas.

Untuk diketahui, kawasan Sentul menjadi salah satu titik check point dalam uji coba ganjil genap yang digelar setiap akhir pekan. Kawasan tersebut dipilih karena juga banyak tempat wisata dan kuliner.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Libur Isra Mikraj dan...
Libur Isra Mikraj dan Imlek 2025, Ganjil Genap Jakarta Hari Ini hingga 29 Januari Ditiadakan
Catat! Ganjil Genap...
Catat! Ganjil Genap Tak Berlaku saat Isra Mi'raj dan Tahun Baru Imlek
Pagi Hari Ini Jalur...
Pagi Hari Ini Jalur Puncak Bogor Diberlakukan Ganjil Genap
Liburan Natal 2024,...
Liburan Natal 2024, Ganjil Genap Puncak Bogor Mulai Diberlakukan
Kabar Gembira! Ganji-Genap...
Kabar Gembira! Ganji-Genap Tidak Berlaku saat Libur Natal 25-26 Desember
Hari Pencoblosan Pilkada...
Hari Pencoblosan Pilkada Jakarta 2024, Ganjil-Genap Ditiadakan
Coblosan Pilkada Jakarta...
Coblosan Pilkada Jakarta 2024 Besok, Ganjil Genap Ditiadakan
Libur Maulid Nabi, Ganjil...
Libur Maulid Nabi, Ganjil Genap 16 September 2024 Ditiadakan
Libur Iduladha, Ganjil...
Libur Iduladha, Ganjil Genap 17-18 Juni 2024 di Jakarta Ditiadakan
Rekomendasi
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor AM Edukasi Pasar Modal Syariah di Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon
6 Alasan Israel Tidak...
6 Alasan Israel Tidak Masuk Jadi Anggota NATO, Salah Satunya Ogah Ribut dengan Rusia
Berita Terkini
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
15 menit yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
29 menit yang lalu
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
36 menit yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
37 menit yang lalu
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
48 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
1 jam yang lalu
Infografis
Fenomena Ikan yang Hidup...
Fenomena Ikan yang Hidup di Laut Dalam Bermunculan ke Permukaan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved