Ganjil Genap di Jakarta, Petugas Gabungan Jaga Ketat Persimpangan Semanggi-Sudirman

Kamis, 26 Agustus 2021 - 08:37 WIB
loading...
Ganjil Genap di Jakarta,...
Personel kepolisian dan Dinas Perhubungan berjaga di Lingkar Semanggi pintu masuk Jalan Sudirman, Kamis (26/8/2021) pagi. Foto: MNC Portal/Indra Purnomo
A A A
JAKARTA - Sistem ganjil genap kembali diberlakukan di kawasan Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta Selatan, Kamis (26/8/2021). Hal ini guna membatasi mobilitas warga Ibu Kota di masa PPKM Level 3.

Ini merupakan hari pertama penerapan sistem ganjil genap pada masa PPKM Level 3 di Jakarta. Adapun PPKM Level 3 berlaku hingga 30 Agustus 2021.



Pantauan di lapangan, persimpangan Semanggi menuju Jalan Jenderal Sudirman dijaga ketat oleh petugas gabungan. Sejumlah polisi dan personel Dinas Perhubungan tampak berjaga di lokasi ganjil genap .

Petugas mamantau setiap kendaraan yang melintas. Untuk diketahui, hari ini merupakan tanggal genap, jadi hanya mobil berplat nomor akhir genap yang diperkenankan melintas.

Pagi ini kawasan Semanggi menuju Jalan Jenderal Sudirman arah Blok-M tampak ramai lancar. Tidak terlihat adanya kepadatan yang menyebabkan kemacetan.


"Lalu lintas di lingkar Semanggi ini ramai lancar," ujar Briptu Endang, salah satu petugas yang berjaga di lokasi.

Sistem ganjil genap tidak hanya diterapkan di Jalan Jenderal Sudirman, namun juga kawasan Jalan MH Thamrin dan Rasuna Said.
(thm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Libur Isra Mikraj dan...
Libur Isra Mikraj dan Imlek 2025, Ganjil Genap Jakarta Hari Ini hingga 29 Januari Ditiadakan
Catat! Ganjil Genap...
Catat! Ganjil Genap Tak Berlaku saat Isra Mi'raj dan Tahun Baru Imlek
Pagi Hari Ini Jalur...
Pagi Hari Ini Jalur Puncak Bogor Diberlakukan Ganjil Genap
Liburan Natal 2024,...
Liburan Natal 2024, Ganjil Genap Puncak Bogor Mulai Diberlakukan
Kabar Gembira! Ganji-Genap...
Kabar Gembira! Ganji-Genap Tidak Berlaku saat Libur Natal 25-26 Desember
Hari Pencoblosan Pilkada...
Hari Pencoblosan Pilkada Jakarta 2024, Ganjil-Genap Ditiadakan
Coblosan Pilkada Jakarta...
Coblosan Pilkada Jakarta 2024 Besok, Ganjil Genap Ditiadakan
Libur Maulid Nabi, Ganjil...
Libur Maulid Nabi, Ganjil Genap 16 September 2024 Ditiadakan
Libur Iduladha, Ganjil...
Libur Iduladha, Ganjil Genap 17-18 Juni 2024 di Jakarta Ditiadakan
Rekomendasi
Marak Tragedi Kecelakaan...
Marak Tragedi Kecelakaan Anak di Jalan Raya: Pengamat UI Soroti Kualitas Helm SNI
5 Artis Protes Ifan...
5 Artis Protes Ifan Seventeen Jadi Dirut PFN, Ada Luna Maya dan Fedi Nuril
Mendikti Saintek Rancang...
Mendikti Saintek Rancang Lembaga Pinjaman Pendidikan untuk Mahasiswa
Berita Terkini
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
24 menit yang lalu
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas SDM, Gubernur Kalteng Gagas Program Satu Rumah Satu Sarjana
26 menit yang lalu
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
52 menit yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
1 jam yang lalu
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
1 jam yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
1 jam yang lalu
Infografis
Putusan MK Buka Berpeluang...
Putusan MK Buka Berpeluang PDIP Usung Anies di Pilgub Jakarta 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved