Polisi Tangkap Tersangka Tawuran di Jalan Bangka yang Tewaskan Satu Remaja

Jum'at, 20 Agustus 2021 - 03:01 WIB
loading...
Polisi Tangkap Tersangka...
Polisi menangkap tersangka tawuran antar remaja terjadi di Jalan Bangka XI C, Mampang, Jakarta Selatan pada Kamis (19/8/2021). Ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Tawuran antar remaja terjadi di Jalan Bangka XI C, Mampang, Jakarta Selatan pada Kamis (19/8/2021). Akibat tawuran itu, seorang remaja bernama Endea BK (17) menjadi korban dan tewas.

"Tadi pagi ada tawuran di Jalan Bangka XI. Satu orang tewas dibacok," ujar Kanit Reskrim Polsek Mampang, Iptu Supardi saat dikonfirmasi, Kamis (19/8/2021). (Baca juga; Saling Ejek Berakhir Tawuran Maut di Daan Mogot, 4 Remaja Diciduk Polisi )

Menurut dia, Endra terkena luka bacokan di bagian leher tangannya. Akibatnya, korban meninggal dunia karena kehabisan darah dan jenazah korban pun telah dibawa ke RS Polri Jramat Jati, Jakarta Timur untuk dilakukan autopsi. (Baca juga; Konvoi Berujung Tawuran Maut, Polisi Ciduk 2 Pelaku )

Dia menambahkan, kasus tawuran yang menewaskan seorang remaja asal Pasar Manggis, Setiabudi itu ditangani oleh Polres Metro Jakarta Selatan. "Pelaku sudah ditangkap dan dibawa oleh anggota Polres Metro Jakarta Selatan," katanya.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
36 RT di Jakarta Masih...
36 RT di Jakarta Masih Terendam Banjir Siang Ini, Titik Terbanyak di Jaksel dan Jaktim
Malam Ini, 31 RT Masih...
Malam Ini, 31 RT Masih Terendam Banjir Luapan Sungai Ciliwung di Jaksel dan Jaktim
Jelang Ramadan, Perusahaan...
Jelang Ramadan, Perusahaan Logistik Buka Gerai di Jaksel
Ini Daftar Pangkalan...
Ini Daftar Pangkalan Resmi Gas 3 Kg di Jakarta Selatan
Tawuran Bersenjata Tajam...
Tawuran Bersenjata Tajam di Pebayuran Bekasi, 1 Remaja Tewas
Kelompok Mahasiswa Serang...
Kelompok Mahasiswa Serang dan Rampok Warung di Medan, 9 Tersangka Ditangkap
Kapolda Sumbar: 4 Pelaku...
Kapolda Sumbar: 4 Pelaku Pembacokan Anggota Polisi Ditangkap
Tawuran Pelajar di Terminal...
Tawuran Pelajar di Terminal Tunjung Teja Serang, Satu Tewas
Korban Prostitusi di...
Korban Prostitusi di Jaksel Baru Dibayar Rp3,5 Juta setelah Layani 70 Pria
Rekomendasi
Riwayat Jabatan Irjen...
Riwayat Jabatan Irjen Pol Anwar yang Baru Terkena Mutasi Jadi Asisten SDM Kapolri
14 Tahun Dipimpin Ririek,...
14 Tahun Dipimpin Ririek, Telkom Akselerasi Transformasi untuk Perkuat Ekosistem Digital Nasional
Bikin Panik! Ikon MasterChef...
Bikin Panik! Ikon MasterChef Indonesia Muncul di Hadapan Para Kontestan
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
21 menit yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
1 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
2 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
2 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
4 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
4 jam yang lalu
Infografis
Tulisan di Baju Tahanan...
Tulisan di Baju Tahanan yang Dibebaskan Merendahkan Martabat Palestina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved