5 Aksi Teror Debt Collector Berujung Horor

Senin, 19 Juli 2021 - 14:47 WIB
loading...
5 Aksi Teror Debt Collector...
Polisi ringkus debt collector. Foto: Ilustrasi/Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Aksi teror debt collector Mata Elang di wilayah Jakarta dan sekitarnya acapkali berujung horor. Mereka tanpa basa basi menjalankan tugasnya yang penting tujuannya tercapai yakni si penunggak melunasi cicilan atau kendaraan disita saat itu juga.

Fatalnya, debt collector kerap bertindak arogan sehingga meresahkan masyarakat. Bahkan, hanya karena masalah sepele pun debt collector dapat bergesekan dengan warga atau pengguna jalan.
Baca juga: Pusing Habis Ditagih Debt Collector, Pria Ini Mengamuk Banting Motor di Pos Penyekatan PPKM Darurat

Berikut 5 aksi teror debt collector berujung horor yang berhasil dihimpun SINDOnews, Senin (19/7/2021).

Debt Collector Bentrok dengan Penunggak Cicilan Mobil di Tigaraksa
Kelompok debt collector dan debitur bentrok saat menagih tagihan mobil di Tigaraksa, Kabupaten Tangerang. Akibatnya, 4 orang terluka.

Debt collector menagih tunggakan cicilan mobil di Lapangan PWS Tigaraksa, Selasa (14/7/2020). Mobil tersebut tercatat milik Soleh yang sedang dikemudikan Nana. Pemilik mobil mencoba mempertahankan mobil, namun debt collector meminta uang tunai Rp8 juta yang kemudian ditolak pemilik mobil. Kemudian, debt collector menurunkan tawaran sebesar Rp5 juta dan menjanjikan urusan beres. Lagi-lagi pemilik mobil tetap tidak menyanggupi permintaan tersebut lalu meminta bantuan temannya yang merupakan debitur sehingga terjadi keributan antara debt collector dan debitur.

Atas kejadian tersebut, 3 orang dari pihak debitur mengalami luka dan satu orang terluka dari pihak debt collector.

Debt Collector Hadang Anggota TNI
Sekelompok debt collector menghadang anggota Kodim Jakarta Utara Serda Nurhadi yang hendak membawa orang ke rumah sakit di Pintu Tol Koja Barat, Jakarta Utara, Kamis (6/5/2021).

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Yusri Yunus menjelaskan Serda Nurhadi mengemudikan mobil untuk membantu orang sakit dan tiba-tiba dihadang di pintu tol oleh 11 orang. Mobil itu bukan milik Nurhadi melainkan dia ingin membantu pemilik kendaraan menuju rumah sakit. Serda Nurhadi tidak tahu jika mobil tersebut bermasalah dengan leasing.
5 Aksi Teror Debt Collector Berujung Horor

Serda Nurhadi dihadang sekelompok debt collector di Koja, Jakarta Utara. Foto: Ist

Akibat insiden penghadangan dan perampasan mobil, Polres Metro Jakarta Utara menetapkan 11 orang debt collector sebagai tersangka.

Yusri mengatakan, 11 debt collector Mata Elang dijadikan tersangka karena tidak memiliki sertifikat profesi penagihan pembiayaan dan tidak mengetahui prosedur yang sah dalam penarikan kendaraan. "Walaupun surat kuasa ada, tapi tidak memiliki klasifikasi, keahlian, tidak memiliki dasar-dasar, SPPP-nya tidak ada sama sekali, jadi itu tidak boleh. Itu ilegal," tegasnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Teror Penembakan Mobil...
Teror Penembakan Mobil Hantui Warga Malang
7 Fakta Pembunuhan 2...
7 Fakta Pembunuhan 2 Wanita di Cibarusah Bekasi, Nomor 4 Mengejutkan
Pelaku Pembunuhan Wanita...
Pelaku Pembunuhan Wanita Penagih Utang di Bekasi juga Habisi Istrinya
Penagih Utang Bank Keliling...
Penagih Utang Bank Keliling di Bekasi Ditemukan Tewas di Rumah Nasabah
Terseret Kasus AKBP...
Terseret Kasus AKBP Bintoro, Gogo Galesung Pernah Beda Pendapat dengan Fadil Imran
Video Viral Oknum TNI...
Video Viral Oknum TNI Diduga Bekingi Debt Collector, Begini Penjelasan Kapendam I/BB
Kantor Media Pakuan...
Kantor Media Pakuan Raya Dibakar Orang Misterius, Pelakunya ke Arah Jalan Pajajaran
Antisipasi Ancaman Teror...
Antisipasi Ancaman Teror Jelang Natal, Kapolda Metro Minta Sterilisasi Tempat Ibadah
Kisah Zulkifli Lubis,...
Kisah Zulkifli Lubis, Bapak Intelijen Indonesia Dituding Terlibat Peristiwa Cikini yang Meneror Soekarno
Rekomendasi
Bergeser ke Ekonomi...
Bergeser ke Ekonomi Perang, Nilai Kontraktor Senjata Terbesar Jerman Melewati VW
9 Rest Area Terindah...
9 Rest Area Terindah di Indonesia, Referensi Tempat Istirahat Nyaman saat Mudik
Polri Janji Tindak Tegas...
Polri Janji Tindak Tegas Ormas Palak Pelaku Usaha, Lapor ke Nomor 110
Berita Terkini
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
20 menit yang lalu
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
53 menit yang lalu
INH-Komunitas Ojol Rawamangun...
INH-Komunitas Ojol Rawamangun Bersih-bersih Masjid dan Bagikan Makanan Buka Puasa
54 menit yang lalu
Terduga Pembakar Gerbong...
Terduga Pembakar Gerbong KA di Stasiun Tugu Yogya Di-blacklist Tak Boleh Naik Kereta
1 jam yang lalu
PosIND Salurkan Bansos...
PosIND Salurkan Bansos PKH dan Sembako di Tanjungpinang Capai 99%
1 jam yang lalu
Mantan Gubernur Malut...
Mantan Gubernur Malut Abdul Gani Kasuba Meninggal, Ribuan Masyarakat Antar ke Kampung Halaman
1 jam yang lalu
Infografis
5 Kerugian Ukraina Setelah...
5 Kerugian Ukraina Setelah Ditinggalkan oleh Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved