Ruang ICU di Tangsel Sudah Terisi Full 100 Persen, Ini yang Perlu Dilakukan Jika Terpapar Corona

Selasa, 29 Juni 2021 - 19:20 WIB
loading...
Ruang ICU di Tangsel...
Foto: Ilustrasi/SINDOnews/Dok
A A A
TANGERANG SELATAN - Lonjakan pasien Covid-19 di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) belum terbendung. Data terbaru dari Dinas Kesehatan (Dinkes) menyebutkan ruang Intensive Care Unit (ICU) telah penuh terisi 100 persen.


Total ruang ICU yang tersedia sebanyak 51 unit. Sementara untuk tempat tidur isolasi telah terisi hingga 87 persen. Dengan tambahan 167 kasus baru terkonfirmasi positif, sehingga total kasus terkonfirmasi saat ini sebanyak 13.166 kasus.

"BOR ICU kita 100 persen. 51 tempat tidur kita terisi semua," kata Kepala Dinkes Tangsel, Alin Hendarlin, Selasa (29/6/21).



Dia membeberkan, saat ini tempat tidur isolasi yang terpakai telah terisi sebanyak 563 tempat tidur atau 87 persen dari ketersediaan tempat tidur yang ada. Sehingga sisanya hanya tersedia 82 tempat tidur. "Tempat tidur isolasi yang tersisa 82 tempat tidur," jelasnya.


Di tengah kekhawatiran itu, Alin meminta masyarakat Tangsel tidak panik. Dia juga mengajak setiap orang harus bisa mengerti dan memahami bagaimana cara melakukan penanganan awal saat terpapar Covid.

"Di tengah kepanikan ini jangan semua orang ingin ke IGD. Silakan men-screening diri sendiri, jangan juga tergantung pada Puskesmas. Media sosial sudah banyak, saya ada di posisi mana, saya OTG, gejala saya sudah dimana. Apakah saya perlu RS atau tidak, ini yang perlu kita pahami bersama," pungkasnya.
(thm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Benyamin-Pilar Berencana...
Benyamin-Pilar Berencana Bangun MRT Lebak Bulus-Serpong
Percepat Penanganan...
Percepat Penanganan Banjir, Wakil Wali Kota Tangsel Tambah Delapan Pompa Air
Pemkot Tangsel Atur...
Pemkot Tangsel Atur Jam Kerja ASN Selama Ramadan 1446 Hijriah
Pemkot Tangsel dan BKKBN...
Pemkot Tangsel dan BKKBN Ajak Masyarakat Rencanakan Keluarga Sejahtera melalui KB Serentak
Wakil Walkot Tangsel:...
Wakil Walkot Tangsel: Yang Terlibat Kasus Korupsi Proyek Sampah Jalani Proses Hukum
Dishub Tangsel Minta...
Dishub Tangsel Minta Lapak Pasar Malam di Trotoar Ditertibkan
Kejati Banten: Kasus...
Kejati Banten: Kasus Korupsi Dinas LH Tangsel Rp75 Miliar Naik Penyidikan
TPA Cipeucang Overload,...
TPA Cipeucang Overload, Pemkot Tangsel Jajaki Pembuangan Sampah ke Tangerang dan Lebak
UI Bekali Ahli Gizi...
UI Bekali Ahli Gizi Puskesmas di Tangsel Data Analitik Guna Meningkatkan Public Values
Rekomendasi
AS dan Israel Ingin...
AS dan Israel Ingin Pindahkan Paksa Warga Gaza ke 3 Negara Afrika Timur
Its Family Time! Ada...
Its Family Time! Ada Krabby Patty dan Kelp Shake, Yuk Ikut Serunya Ramadan di Bikini Bottom Bareng GTV!
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
Berita Terkini
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
16 menit yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
38 menit yang lalu
Dharma Jaya Resmikan...
Dharma Jaya Resmikan Hub Channel Pertama di Cengkareng
43 menit yang lalu
Sungai Batanghari Meluap,...
Sungai Batanghari Meluap, 30 Sekolah di Muarojambi Terendam Banjir
46 menit yang lalu
Berkah Ramadan, KPN...
Berkah Ramadan, KPN Corp Salurkan Bantuan untuk Sekolah Anak-anak Kurang Mampu
52 menit yang lalu
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
1 jam yang lalu
Infografis
Ini Tersangka Serangan...
Ini Tersangka Serangan Mobil yang Tewaskan 15 Orang di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved