Reses II, Anggota DPRD Kota Bekasi Ini Serap Aspirasi dan Gelar Aksi Sosial

Selasa, 11 Mei 2021 - 18:31 WIB
loading...
Reses II, Anggota DPRD...
Anggota DPRD Kota Bekasi Dapil II Kecamatan Bekasi Utara, Ahmad Ushtuchri menggelar reses II untuk menyerap aspirasi dari masyarakat di dapilnya.Foto/Istimewa
A A A
BEKASI - Anggota DPRD Kota Bekasi Dapil II Kecamatan Bekasi Utara, Ahmad Ushtuchri menggelar reses II untuk menyerap aspirasi dari masyarakat di dapilnya. Dalam kesempatan ini Ustuchri juga memberikan sejumlah paket sembako dan membentuk Relawan Ahmad Ushtuchri (Restu).

Politisi PKB ini mengatakan, sejumlah aspirasi masyarakat mulai dari infrastruktur lingkungan. “Semuanya sudah saya catat yang menjadi aspirasi masyarakat di wilayah ini," kata Ushtuchri kepada wartawan Selasa (11/5/2021).

Dalam kegiatan ini Ustuchri juga membentuk Restu. Relawan ini sudah tersebar di sejumlah wilayah Kota Bekasi.“Restu ini bukan dari saya pribadi. Ada masyarakat yang ingin membentuk relawan untuk saya yang tersebar di 12 kecamatan, dan saya mengapresiasi,” tuturnya.

Dalam kegiatan perdananya, Restu melakukan aksi sosial memberikan sembako di RW 02, Teluk Buyung, Kelurahan Marga Mulya, Kecamatan Bekasi Utara.“Sembako kami berikan untuk meringankan beban masyarakat di tengah Pandemi Covid-19,” ujarnya. Baca: Antisipasi Arus Balik Membeludak, Polisi Siapkan Contraflow di Tol Jakarta-Cikampek

Ustuchri juga meminta masyarakat untuk tetap mematuhi protokol kesehatan. Terlebih, Pemerintah Kota Bekasi saat ini masih menerapkan PPKM berbasis mikro menjelang Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijriyah/2021.

“Semua yang dilakukan pemerintah semata-mata untuk mengembalikan kehidupan sediakala, masyarakat harus dapat memahami agar virus Covid-19 ini berakhir,” ucapnya.
(hab)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
BPBD Kota Bekasi Sebut...
BPBD Kota Bekasi Sebut Pengungsi Banjir Telah Kembali ke Rumah
Puluhan Mobil Terendam...
Puluhan Mobil Terendam Banjir di Boulevard Raya Galaxy, Begini Penampakannya
Banjir Parah di Bekasi,...
Banjir Parah di Bekasi, Rata-rata Ketinggian Air di Atas 3 Meter
Jelang Ramadan, Sandi...
Jelang Ramadan, Sandi Uno Beri Pelatihan Pembuatan Kue untuk UMKM di Bekasi
Bongkar Tower di Atas...
Bongkar Tower di Atas Rumah Warga Bekasi Utara, Anggota DPRD: Jangan Nunggu Roboh
Warga Harapan Baru Bekasi...
Warga Harapan Baru Bekasi Utara Resah Tower Dibangun di Atas Rumah
Penjabat Wali Kota Bekasi...
Penjabat Wali Kota Bekasi Apresiasi Kick off AI Talent Management di RSUD
Siswi SD di Bekasi Diduga...
Siswi SD di Bekasi Diduga Jadi Korban Bully hingga Pelecahan Seksual, Orang Tua Lapor Polisi
Masa Tenang Pilkada...
Masa Tenang Pilkada Serentak 2024, Sejumlah APK Belum Dicopot di Kota Bekasi
Rekomendasi
Dr Richard Lee Tawarkan...
Dr Richard Lee Tawarkan Sarwendah Jadi Mualaf: Log In Aja Dulu
Rapor Merah Bursa Saham...
Rapor Merah Bursa Saham Sepekan: IHSG Ambles 1,81%, Kapitalisasi Pasar Turun Rp215 T
Ganda Putra Indonesia...
Ganda Putra Indonesia Tembus Final All England, Jaga Tradisi Juara
Berita Terkini
Banjir Muarojambi Meluas,...
Banjir Muarojambi Meluas, 7 Kecamatan Terendam
59 menit yang lalu
Gempa M5,2 Guncang Bayah...
Gempa M5,2 Guncang Bayah Banten, Dirasakan hingga Bogor
1 jam yang lalu
Ini Tarif PBJT Jasa...
Ini Tarif PBJT Jasa Perhotelan saat Inap di Hotel Jakarta, Wajib Tahu
1 jam yang lalu
Kisah Penangkapan Crazy...
Kisah Penangkapan Crazy Rich Kiai Murmo yang Memicu Kemarahan Pangeran Diponegoro Kepada Belanda
2 jam yang lalu
Bangunan Liar di Bantaran...
Bangunan Liar di Bantaran Kali Bekasi Dibongkar, Kades Kritik Dedi Mulyadi Otoriter: Bukan Zaman Penjajah Ini
3 jam yang lalu
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
9 jam yang lalu
Infografis
Kota dengan Durasi Puasa...
Kota dengan Durasi Puasa Ramadan Terlama dan Tersingkat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved