Raih 100 Ribu Subscriber, #Kenapakolari Berbagi Buka Puasa Bersama Anak Yatim

Sabtu, 08 Mei 2021 - 20:29 WIB
loading...
Raih 100 Ribu Subscriber,...
Sahabat #Kenapakolari buka puasa bersama anak yatim piatu di Top Score, Pasar Segar Jalan Pengayoman, Kota Makassar, Sabtu (8/5). Foto: SINDOnews/Faisal Mustafa
A A A
MAKASSAR - Sahabat #Kenapakolari berbagi dan buka puasa bersama dengan anak yatim piatu di Top Score, Pasar Segar Jalan Pengayoman, Kecamatan Panakkukang, Kota Makassar, Sabtu (8/5). Kegiatan ini, bagian dari perayaan 100 ribu subscriber YouTube #Kenapakolari.

Penanggung jawab #Kenapakolari, Surya Pradhitra mengatakan, video di kanal YouTube #Kenapakolari mendapat kepercayaan dan dukungan dari masyarakat. Bahkan kanal ini telah mencapai 104.000 subscriber. Ini kata dia adalah capaian luar biasa.


"Kepedulian seluruh lapisan merupakan konsep yang tertanam sebagai wujud nyata hubungan erat antara Polri dan masyarakat di media sosial atau dalam hal ini adalah para subscriber yang setia untuk mendukung tugas kepolisian," ucap Ananda.

Kanal YouTube #Kenapakolari menyajikan pengungkapan kasus kejahatan jalanan yang dilakukan oleh Unit Resmob Polsek Panakkukang. Capaian ini membuat kanal #Kenapakolari mendapat silver play button.

Baca juga: Pasutri di Makassar Curi Ponsel Demi Beli Susu Anak

"Silver Button kami persembahkan kepada seluruh lapisan masyarakat yang sedang melaksanakan ibadah bulan suci Ramadhan. Bulan ini penuh berkah tersendiri dalam pencapaian jumlah subscriber dengan silver button. Bentuk rasa syukur kami ini dengan berbuka puasa bersama anak yatim, rekan #sahabatkenapakolari yang bergerak di bidang sosial dan rekan sejawat lainnya para influencer Makassar," tambahnya.

Kegiatan ini dilakukan dengan sederhana serta penerapan protokol kesehatan yang ketat. Selain berbuka puasa, syukuran juga diisi dengan pemotongan tumpeng serta doa bersama.
(luq)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Gelar Pesta Miras di...
Gelar Pesta Miras di Dekat Masjid, Belasan Pemuda Digerebek Polisi
3 Komplotan Penghipnotis...
3 Komplotan Penghipnotis Diciduk Polisi Usai Beraksi Tinggalkan Korban Tak Sadarkan Diri di Jalan
Berkat Quick Respon...
Berkat Quick Respon Terhadap Kekerasan Anak, Dr Imaculata Harap Ada Sosok Kompol Jamal Berikutnya
Keterlaluan! Ibu Kandung...
Keterlaluan! Ibu Kandung dan Pacar Aniaya Balita Sendiri Gara-gara Menangis
Penganiaya Bayi di Makassar...
Penganiaya Bayi di Makassar yang Juga Pacar Ibu Korban Akhirnya Diringkus
Tangan 2 Korban Pembacokan...
Tangan 2 Korban Pembacokan di Panakkukang Terpaksa Diamputasi
Begal Sadis Beraksi...
Begal Sadis Beraksi dengan Panah Diamankan di Makassar
Diduga Terlibat Cinta...
Diduga Terlibat Cinta Segitiga, Pria di Makassar Tebas Suami Orang
Dua Pria Diduga Begal...
Dua Pria Diduga Begal Sadis Diringkus saat Tertidur Pulas di Rumahnya
Rekomendasi
Komisi I DPR Tekankan...
Komisi I DPR Tekankan Pentingnya Perlindungan Anak di Era Digital
Egy Maulana Vikri Absen...
Egy Maulana Vikri Absen saat Timnas Indonesia vs Australia
Usut Korupsi Pertamina,...
Usut Korupsi Pertamina, Kejagung Didukung Presiden
Berita Terkini
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
5 menit yang lalu
Tingkatkan Pendidikan...
Tingkatkan Pendidikan dan SDM, Gubernur Kalteng Gagas Program Satu Rumah Satu Sarjana
8 menit yang lalu
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
33 menit yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
47 menit yang lalu
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
54 menit yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
55 menit yang lalu
Infografis
5 Menu Buka Puasa Rendah...
5 Menu Buka Puasa Rendah Kalori, Cocok untuk Jaga Berat Badan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved