Lihai di Segala Medan Jalanan, Begini Ternyata Latihan Anggota PJR Polantas

Sabtu, 08 Mei 2021 - 04:24 WIB
loading...
Lihai di Segala Medan...
Kepiawaian anggota Patroli Jalan Raya (PJR) Polantas tak perlu diragukan saat bertugas di jalanan. Mereka mampu melintasi jalan sempit dan berkelok dengan kecepatan tinggi. Foto:
A A A
JAKARTA - Kepiawaian anggota Patroli Jalan Raya (PJR) Polisi Lalu Lintas (Polantas) tidak perlu diragukan saat bertugas di jalanan. Mereka mampu melintasi jalan sempit dan berkelok dengan kecepatan tinggi.

Untuk menjadi anggota PJR, ternyata tidak mudah. Butuh latihan keras untuk mengasah keahlian. Hal itu terungkap saat sebanyak 100 anggota PJR Polantas melakukan latihan peningkatan skill berkendara roda dua dan roda empat, Jumat (7/5/2021).

Kanit II Walsus Subdit Wal Dan PJR Korlantas Polri, Ipda Max mengatakan, latihan dilakukan untuk meningkatkan penguasaan teknik kendaraan yang digunakan baik roda dua maupun today empat.

Lihai di Segala Medan Jalanan, Begini Ternyata Latihan Anggota PJR Polantas


Sebelum memberikan pelatihan praktik, pelatih akan memberikan materi. Para anggota diminta untuk menghafal obstacle yang telah dibuat oleh pelatih.

"Praktik diterapkan dalam beberapa obstacle yang harus dilalui tanpa melakukan kesalahan," ujar Ipda Max dalam video Youtube NTMC.

Medan pertama latihan adalah lokasi sempit. Setiap anggota wajib mampu melintasi jalan sempit dan berhasil memutar balik kendaraan di lokasi sempit tersebut.

Lihai di Segala Medan Jalanan, Begini Ternyata Latihan Anggota PJR Polantas


Rintangan kedua, yakni slalom atau zig-zag dengan kecepatan di atas rata-rata. Terlihat anggota yang berlatih berkelok-kelok dengan kecepatan tinggi.

"Latihan dilakukan agar anggota saat melakukan tugas dengan kecepatan namun menemukan halangan dapat dilalui tanpa terjadi kecelakaan," jelasnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Dirlantas Polda Metro...
Dirlantas Polda Metro Jaya Evaluasi Penerapan Tilang ETLE untuk Ambulans
Polres Pelabuhan Tanjung...
Polres Pelabuhan Tanjung Priok Patroli Siang dan Malam Antisipasi Tindak Kejahatan
Arus Balik Lebaran Meningkat,...
Arus Balik Lebaran Meningkat, Korlantas Polri Siapkan One Way di KM 188 hingga KM 70
Puncak Arus Mudik 2025...
Puncak Arus Mudik 2025 Terlewati, Masih Ada 20 Persen Pemudik yang Melintas
Di Luar Jam 18.00-20.00,...
Di Luar Jam 18.00-20.00, Kendaraan yang Lewat Bahu Tol Dalam Kota Siap-siap Ditilang
Dalam Sehari, 152.000...
Dalam Sehari, 152.000 Pelanggar Lalin di Jakarta Terekam Kamera ETLE
Libur Panjang Isra Mikraj...
Libur Panjang Isra Mikraj dan Imlek, Sejumlah Titik Tol Jakarta Arah Cikampek Macet
Kasus Kematian Darso...
Kasus Kematian Darso Diduga Dianiaya Polisi: 6 Polantas Yogyakarta Diperiksa Penyidik Polda Jateng
Catat! Ganjil Genap...
Catat! Ganjil Genap Tak Berlaku saat Isra Mi'raj dan Tahun Baru Imlek
Rekomendasi
GAC Aion Siap Meluncurkan...
GAC Aion Siap Meluncurkan L4 Robotaxi di Shanghai Auto Show 2025
9 Produk Pangan Ini...
9 Produk Pangan Ini Mengandung Unsur Babi, 7 Sudah Kantongi Sertifikat Halal
It’s Family Time!...
It’s Family Time! Chilling Setelah Beraktivitas, Nonton Deretan Film Blockbuster Di Big Movies Platinum GTV!
Berita Terkini
Tak Terbukti Curang,...
Tak Terbukti Curang, Tia Rahmania Dapat Dukungan Warga Dapil Banten 1
1 jam yang lalu
Praktisi Hukum: Surat...
Praktisi Hukum: Surat Edaran Gubernur Tak Bisa Dijadikan Acuan Hukum
2 jam yang lalu
Anggota DPRD Dilecehkan,...
Anggota DPRD Dilecehkan, Ratusan Kader Gerinda di Banggai Desak Pelaku Persekusi Diadili
2 jam yang lalu
Kapolres Depok Ungkap...
Kapolres Depok Ungkap Dalang Pembakaran Mobil Polisi Tak Kooperatif saat Diperiksa
4 jam yang lalu
Kronologi Pembakaran...
Kronologi Pembakaran Mobil Polisi oleh Warga di Depok
5 jam yang lalu
Pemprov Jakarta Bakal...
Pemprov Jakarta Bakal Kirim 150 Pelajar untuk Kuliah di Universiti Kuala Lumpur
5 jam yang lalu
Infografis
Ibtihal Aboussad Dipecat...
Ibtihal Aboussad Dipecat Microsoft karena Menentang Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved