2 Ular Piton Besar Masuk Pabrik Furnitur dan Rumah Warga Gemparkan Jepara

Sabtu, 20 Maret 2021 - 10:25 WIB
loading...
2 Ular Piton Besar Masuk...
Petugas Pemadam Kebakaran Kabupaten Jepara, berhasil menangkap dua ekor ular piton besar di rumah warga. Foto/iNews TV/Alip Sutarto
A A A
JEPARA - Dua ekor ular piton besar mengemparkan warga Kabupaten Jepara, Jawa Tengah. Ular sepanjang empat meter tersebut, berhasil ditangkap oleh petugas Pemadam Kebakaran Kabupaten Jepara.



Satu ekor ular piton ditangkap di gudangh perusahaan furnitur di Desa Mambak, ular piton berupaya menyelinap di antara tumpukan mebel. Sedangkan yang satu ekor lagi ditangkap saat akan memasuki rumah warga di Desa Kedungcino.



"Kedua ular piton ini memiliki ukuran yang hampir sama, dengan panjang masing-masing kisaran empat meter. Setelah berhasil ditangkap, ular piton sementara waktu dievakuasi ke kantor pemadam kebakaran," ujar petugas Pemadam Kebakaran Kabupaten Jepara, Tri Yudha Safii.



Keberadaan ular piton di tengah pemukiman penduduk sering terjadi ketika memasuki perubahan musim. Hewan melata tersebut mencari tempat yang nyaman untuk berlindung, serta mudah dalam mencari mangsa.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Laga Persela vs Persijap...
Laga Persela vs Persijap Berakhir Ricuh, Suporter Anarkis Bakar Gawang dan Rusak Stadion
3 Remaja Jepara Diterjang...
3 Remaja Jepara Diterjang Longsor saat Kemah di Lereng Gunung Muria, 1 Hilang
Petani Gula Aren di...
Petani Gula Aren di Sulsel Tewas Ditelan Ular Piton
Gempar, Guru Madrasah...
Gempar, Guru Madrasah di Jepara Ditembak Pengemudi Sedan Camry Gara-gara Nyaris Tabrakan
PDIP Dinilai Perlu Usung...
PDIP Dinilai Perlu Usung Kader Sendiri di Pilbup Jepara
Kisah Pilu Ratu Kalinyamat...
Kisah Pilu Ratu Kalinyamat dan Ritual Tapa Telanjang di Pertapaan Sonder Jepara
Penyelundupan 600 Lembar...
Penyelundupan 600 Lembar Kulit Ular Piton Digagalkan Balai Karantina Lampung
Promosikan Judi Online,...
Promosikan Judi Online, Selebgram di Jepara Ditangkap Polisi
Ikuti Sekolah Pemimpin...
Ikuti Sekolah Pemimpin Perubahan PKB, Gus Nung Makin Siap Bertarung di Pilkada Jepara
Rekomendasi
Raja Saudi Salman Ikut...
Raja Saudi Salman Ikut Salat Id di Jeddah, MBS di Masjidilharam
Kemenko Polkam Pastikan...
Kemenko Polkam Pastikan Keamanan Destinasi Wisata Ancol saat Libur Lebaran
Sinopsis Sinetron Preman...
Sinopsis Sinetron Preman Pensiun 9 Eps 30: Misi Perdamaian Otang Cs
Berita Terkini
Jalur Gentong Tasikmalaya...
Jalur Gentong Tasikmalaya Ramai Lancar Jelang Malam Takbiran
25 menit yang lalu
Rumah di Tlogomulyo...
Rumah di Tlogomulyo Pedurungan Semarang Hancur Akibat Ledakan Petasan
45 menit yang lalu
Jelang Malam Takbiran,...
Jelang Malam Takbiran, Volume Pemudik Keluar GT Kalikangkung Mulai Landai
1 jam yang lalu
Runway 3 Bandara Soetta...
Runway 3 Bandara Soetta Ditutup Sementara Imbas Asap Kebakaran Gudang Limbah Plastik
1 jam yang lalu
Malam Takbiran, Polda...
Malam Takbiran, Polda Jateng Imbau Masyarakat Tak Gunakan Sound Horeg dan Petasan
2 jam yang lalu
Gudang Plastik di Tangerang...
Gudang Plastik di Tangerang Kebakaran, Asap Hitam Terlihat hingga Bandara Soetta
2 jam yang lalu
Infografis
Ini Alasan Harvey Moeis...
Ini Alasan Harvey Moeis dan Sandra Dewi Masuk Daftar Penerima Bantuan BPJS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved