Pelempar Botol Plastik ke Mulut Kuda Nil Ternyata Ibu Berusia 64 Tahun asal Cicalengka Bandung

Selasa, 09 Maret 2021 - 14:28 WIB
loading...
A A A
Ia juga memohon perhatian pihak TSI dan penegak hukum Kementerian Lingkungan Hidup. "Blokir plat nomer ini dan seisi penumpang mobil ini dari masuk semua yang berhubungan dengan hewan2. Mereka berbahaya," katanya.

Menanggapi viralnya video seekor kuda nil diberi makan botol mineral plastik itu Kepala Humas TSI Cisarua Bogor Yulius H Supriahrdo saat dikonfirmasi membenarkan peristiwa itu.

"Kondisi kuda nil sempat memuntahkan kembali botol mineral tersebut," ungkapnya saat dikonfirmasi, Senin (8/3/2021). Pihaknya juga saat mendapat laporan itu langsung mengevakuasi dan memberikan perawatan kepada kuda nil tersebut.

"Dan tim kedokteran hewan serta tim medis kesehatan satwa melakukan pengecekan terhadap satwa tersebut. Saat ini kondisinya aman dan baik," ucapnya.
(hab)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Lumpur Bekas Banjir...
Lumpur Bekas Banjir di Vila Nusa Indah Masih Tebal, Pengendara Banyak yang Jatuh
Banjir Terjang Kabupaten...
Banjir Terjang Kabupaten Bogor, Satu Warga Hilang Terseret Arus
Polres Bogor Berlakukan...
Polres Bogor Berlakukan One Way Jalur Puncak Arah Jakarta Siang Ini
Pemuda Perindo Kabupaten...
Pemuda Perindo Kabupaten Bogor dan Paguyuban Ojek Pangkalan Pasar Danas Santuni 100 Anak Yatim
Sekap Pemilik Rumah,...
Sekap Pemilik Rumah, Kawanan Perampok Bawa Kabur Satu Unit Mobil
Kronologi Kebakaran...
Kronologi Kebakaran Rumah di Bogor yang Tewaskan Balita 2 Tahun
Universitas Pakuan dan...
Universitas Pakuan dan Belantara Foundation Ajak Siswa SMA Data Biodiversitas
UU tentang Kabupaten...
UU tentang Kabupaten Bogor Diteken Prabowo, Ibu Kotanya di Mana?
Suasana Lokasi Penemuan...
Suasana Lokasi Penemuan Granat Rakitan di Tamansari Bogor usai Diledakkan
Rekomendasi
Hasil Undian Piala Sudirman...
Hasil Undian Piala Sudirman 2025: Indonesia Hadapi Tantangan Berat di Grup D!
Aktivis 98 Minta Aset...
Aktivis 98 Minta Aset Koruptor Segera Disita untuk Tambal Defisit Anggaran
THR PNS Cair 17 Maret...
THR PNS Cair 17 Maret 2025 , Pemerintah Siapkan Anggaran Rp49,9 Triliun
Berita Terkini
Awal Ramadan, Pos Indonesia...
Awal Ramadan, Pos Indonesia Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako di Bogor
2 jam yang lalu
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
2 jam yang lalu
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
2 jam yang lalu
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
3 jam yang lalu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
3 jam yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
3 jam yang lalu
Infografis
HGU 100 Tahun Dipermasalahkan,...
HGU 100 Tahun Dipermasalahkan, UU IKN Digugat Warga Dayak ke MK
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved