Curi Motor Teman, Sopir KWK 03 Dicokok Polisi di Cilincing

Rabu, 20 Januari 2021 - 18:33 WIB
loading...
Curi Motor Teman, Sopir...
Ahmad sopir angkot (kedua dari kiri)yang diciduk karena mencuri sepeda motor milik temannya.Foto/SINDOnews/Yohannes Tobing
A A A
JAKARTA - Petugas Polsek Kawasan Kalibaru menangkap sopir angkutan kota (angkot) KWK 03, Ahmad di Jalan Besar Tipar Cakung, Kelurahan Sukapura, Kecamatan Cilincing, Jakarta Utara pada Selasa, 19 Januari 2021. Ahmad diciduk lantaran mencuri motor milik temannya.

Kanit Reskrim Polsek Kawasan Kalibaru AKP Martua Malau mengatakan, Ahmad ditangkap lantaran terbukti melakukan pencurian sepeda motor dan satu unit handphone milik Putra R yang merupakan temannya sendiri. "Modusnya pelaku meminjam motor milik korban untuk keperluan," kata Martua kepada SINDOnews, Rabu (20/1/2021).

Menurut Martua, korban beranggapan bahwa motor miliknya akan dikembalikan oleh sahabat yang sudah dikenalnya sejak bertahun-tahun. Namun hingga dua hari motor tidak juga dikembalikan.

Karena motornya tak kunjung kembali korban membuat laporan di Polsek Kalibaru, dari laporan tersebut anggota melakukan penelusuran dan pengejaran." Hanya berselang dua hari, pelaku ditangkap di pangkalan KWK 03 di Cilincing. Pelaku tidak melawan saat kita tangkap lalu kita mencari barang bukti motor dan handphone dan ternyata sudah digadai pelaku," ucapnya.

Atas perbuatannya tersangka diancam dengan Pasal 378 KUHP tentang Penipuan dan 372 tentang Penggelapan dengan hukuman di atas lima tahun penjara.
(hab)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Profil Bripka Agus Simanjuntak,...
Profil Bripka Agus Simanjuntak, Polisi yang Viral Baku Tembak dengan Pelaku Curanmor di Bandarlampung
Baku Tembak di Jalan,...
Baku Tembak di Jalan, Aksi Heroik Bripka Agus Selamatkan Warga yang Ditodong Komplotan Maling Motor
Penampakan Kelapa Gading...
Penampakan Kelapa Gading Banjir Selutut Orang Dewasa
Pemprov DKI Hentikan...
Pemprov DKI Hentikan Pagar Laut Dekat Pulau C Reklamasi Jakarta: 500 Meter Saja
Pagar Laut Juga Ada...
Pagar Laut Juga Ada di Dekat Pulau C Reklamasi Jakarta, Pemprov Jakarta Angkat Bicara
5 RT di Jakut dan Jalan...
5 RT di Jakut dan Jalan Depan JIS Terendam Banjir Rob
Jadi Terapis dan Pemandu...
Jadi Terapis dan Pemandu Lagu, 4 WNA China Dideportasi Kantor Imigrasi Jakarta Utara
2 Tewas Tenggelam di...
2 Tewas Tenggelam di Kali Depan Hotel RE Martadinata Jakut
Awal Tahun 2025, Banjir...
Awal Tahun 2025, Banjir Rob Terjang Jakarta Utara
Rekomendasi
Putri Diana Rahasiakan...
Putri Diana Rahasiakan Jenis Kelamin Pangeran Harry dari Raja Charles yang Ingin Anak Perempuan
Ini Jadwal Match Bundesliga...
Ini Jadwal Match Bundesliga Pekan 26, Nonton di VISION+ Link di Sini
Katanya Gencatan Senjata,...
Katanya Gencatan Senjata, tapi Israel Bunuh Lebih dari 150 Orang di Gaza
Berita Terkini
Jelang Mudik 2025, Polresta...
Jelang Mudik 2025, Polresta Bandung Larang Bus Gunakan Klakson Telolet
14 menit yang lalu
Sungai Cimande Meluap,...
Sungai Cimande Meluap, 718 Rumah di Sumedang Terendam Banjir
48 menit yang lalu
Dentuman Keras Iringi...
Dentuman Keras Iringi Erupsi Gunung Marapi, Warga Berhamburan Keluar Rumah
2 jam yang lalu
Kisah Mantan KSAD Jenderal...
Kisah Mantan KSAD Jenderal Dudung yang Ditempeleng Mayor Gaga-gara Koran Jatuh
2 jam yang lalu
Kepala Dinas dan Tiga...
Kepala Dinas dan Tiga Anggota DPRD OKU Terjaring OTT KPK
3 jam yang lalu
Banjir Landa 7 Desa...
Banjir Landa 7 Desa di Bojonegoro, 1 Warga Meninggal Dunia
3 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara, Indonesia Nomor Berapa?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved