Larang Perayaan Tahun Baru, Sudirman-MH Thamrin, Medan Merdeka, dan Monas Ditutup

Senin, 21 Desember 2020 - 17:27 WIB
loading...
Larang Perayaan Tahun...
Pergantian tahun ini berbeda dari tahun-tahun sebelumnya di mana kawasan seperti Medan Merdeka, Sudirman-MH Thamrin, dan Monas akan ditutup. Foto: Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Pemkot Jakarta Pusat menutup titik-titik keramaian di wilayahnya saat malam Tahun Baru . Pergantian tahun ini berbeda dari tahun-tahun sebelumnya di mana kawasan seperti Medan Merdeka dan Monas akan ditutup.

"Ini nanti bakal ditutup dan tak ada orang di sana, kemudian kawasan Sudirman dan MH Thamrin," ujar Pelaksana harian (Plh) Wali Kota Jakarta Pusat Irwandi, Senin (21/12/2020). (Baca juga: Konvoi hingga Berkerumun saat Malam Tahun Baru Siap-siap Dibubarkan)

Perhotelan dan mal juga tak boleh menggelar acara termasuk pasar rakyat dilarang mengadakan acara. "Kami koordinasi dengan TNI dan Polri untuk penutupan. Kalau ada acara kami bubarkan dan tutup tiga hari," tegasnya.

Sementara, Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol Heru Novianto mengatakan, pengawasan ketat bakal dilakukan di tempat yang kerap terjadi kerumunan. "Kami jaga keselamatan rakyat yang utama. Bagaimana mereka bisa sehat," ujarnya. (Baca juga: 1.067 Personel Siaga Amankan Natal dan Tahun Baru di Kota Bogor)
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hari Kedua Lebaran,...
Hari Kedua Lebaran, 36.113 Wisatawan Berlibur ke Silang Monas
Inilah Rekayasa Lalin...
Inilah Rekayasa Lalin di Sudirman-MH Thamrin pada Malam Pergantian Tahun
Simak Rekayasa Lalu...
Simak Rekayasa Lalu Lintas saat Malam Muhasabah di Monas Besok
Sudirman-Thamrin dan...
Sudirman-Thamrin dan Lapangan Banteng Ditutup saat Malam Tahun Baru, Ini Jalur Alternatifnya
Bulan Dana PMI Jakarta...
Bulan Dana PMI Jakarta Pusat Kumpulkan Rp5,5 Miliar, Naik 20% dari tahun Sebelumnya
Libur Natal, Warga Antusias...
Libur Natal, Warga Antusias Saksikan Video Mapping dan Air Mancur Menari di Monas
Jelang Pergantian Malam...
Jelang Pergantian Malam Tahun Baru, Pemprov DKI Jakarta Gelar Doa Bersama di Monas
Fun Run-Fun Walk Hari...
Fun Run-Fun Walk Hari Ibu 2024 Pagi Ini, Simak Rute Rekayasa Lalin dan Kantong Parkir yang Disiapkan
Amankan Reuni 212, Polda...
Amankan Reuni 212, Polda Metro Kerahkan 2.486 Personel Gabungan
Rekomendasi
Profil Victor Gao, Analis...
Profil Victor Gao, Analis yang Sebut China Bisa Hidup 5.000 Tahun Lagi Meski Ditekan AS
Terobosan Ganda Jetour:...
Terobosan Ganda Jetour: Sistem Super Hybrid Off-road dan Mobil Amfibi yang bisa Mengapung di Air!
LG Smart Park, Pabrik...
LG Smart Park, Pabrik Futuristik yang Dilengkapi IoT, AI, Robot hingga 4IR
Berita Terkini
Kutuk Keras Teror terhadap...
Kutuk Keras Teror terhadap Dedi Mulyadi, Iwan Bule Desak Densus 88 Tangkap Pelaku
44 menit yang lalu
Ulah Ken Arok Muda Ganggu...
Ulah Ken Arok Muda Ganggu Keamanan Wilayah Sebelum Jadi Raja Singasari
59 menit yang lalu
Lebih Cepat! Transaksi...
Lebih Cepat! Transaksi BPHTB Kini Bisa lewat Sistem Pajak Online Jakarta
1 jam yang lalu
Kisah Letkol Susdaryanto,...
Kisah Letkol Susdaryanto, Jadi Agen Mata-mata Rusia demi Sesuap Nasi
1 jam yang lalu
Denny JA: Perlu Dibentuk...
Denny JA: Perlu Dibentuk Pusat Studi Agama dan Spiritualitas Era AI
1 jam yang lalu
Gaji Damkar Jakarta...
Gaji Damkar Jakarta Naik, Total Rp6,4 Juta Per Bulan
2 jam yang lalu
Infografis
Syahrul Yasin Limpo...
Syahrul Yasin Limpo Divonis 10 Tahun Penjara dan Denda Rp300 Juta
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved