Tiba di TPS 22, Gibran Minta Warga Tak Takut ke Lokasi Pencoblosan

Rabu, 09 Desember 2020 - 10:06 WIB
loading...
Tiba di TPS 22, Gibran...
Calon Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka dan istrinya, Selvi Anandatiba di TPS 22 TPS 22 RT 04 RW 13, Kelurahan Manahan, Banjarsari, Solo.Foto/Bramantyo
A A A
SOLO - Calon Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka tiba di TPS 22 TPS 22 RT 04 RW 13, Kelurahan Manahan, Banjarsari, Solo. Sebelum masuk TPS, Gibran pun melalui tahapan protokol kesehatan.

Gibran tiba sekira pukul 8.35 WIB di TPS 22, dengan menggunakan mobil Pajero warna putih nopol AD 7717 YA.

Gibran yang menggunakan kemeja bercorak garis biru dan pink muda serta celana warna hitam tiba di TPS 22 tak sendirian.

(Baca juga: Begini Profil Gibran Rakabuming Raka, Pengusaha Muda Calon Wali Kota Solo )

Istri tercinta Selvi Ananda yang menggunakan blouse serta rok warna hitam ikut menemani. Selain Selvi, adik bungsu Gibran, Kaesang Pangarep juga ikut menemani kakaknya mencoblos.

Kaesang terlihat Maco. Putra bungsu Presiden Jokowi ini, terlihat menggunakan koas yang ditutupi jaket kulit warna biru bergambar pahlawan di belakangnya.

Petugas mengarahkan Gibran, Selvi dan Kaesang untuk mencuci tangan terlebih dahulu. Kemudian, ketiganya di ukur suhu tubuh dengan menggunakan Thermo Gun. Selanjutnya, sebelum masuk, ketigannya diberi kaos tangan sebelum menerima surat suara.

Tak sampai satu menit, ketigannya keluar dari bilik suara. Dan memasukan kartu suara ke kotak suara dan mencelupkan jari ketinta yang telah disediakan.

(Baca juga: Hari Ini, 418.283 Warga Solo Pilih Calon Pemimpin Baru )

Usai meciblos Gibran mengucapkan terima kasih pada semua pihak atas kelancaran dalam pelaksanaan pemungutan suara ini.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Lebaran Hari Ini, Ratusan...
Lebaran Hari Ini, Ratusan Umat Islam di Kota Solo Gelar Salat Id
NasDem Siap Kawal Pemenangan...
NasDem Siap Kawal Pemenangan PSU Pilkada Siak
Viral Putera Mahkota...
Viral Putera Mahkota Keraton Solo Nyesal Gabung Republik, Ini Faktanya
Bengawan Solo Meluap...
Bengawan Solo Meluap Rendam Tiga Kelurahan, 315 Jiwa Terdampak
Tulisan Adili Jokowi...
Tulisan Adili Jokowi Marak di Solo, Arek Suroboyo Demo Tuntut Pengadilan untuk Joko Widodo
Nikmati Libur Panjang,...
Nikmati Libur Panjang, Jokowi Touring Motor Keliling Solo
Kreatif, TPS di Bogor...
Kreatif, TPS di Bogor Gelar Pesta Halloween untuk Tarik Minat Pemilih
Ahmad Luthfi Unggul...
Ahmad Luthfi Unggul di TPS Tempatnya Nyoblos, Raup 234 Suara
Bobby-Surya Kalah Telak...
Bobby-Surya Kalah Telak di TPS Edy Rahmayadi, Hanya Raih 65 Suara
Rekomendasi
Klasemen Piala Asia...
Klasemen Piala Asia U-17 2025: Indonesia di Puncak, Lolos ke Piala Dunia!
Pertemuan Prabowo dan...
Pertemuan Prabowo dan Megawati di Teuku Umar Berlangsung 1 Jam
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Senin 7 April 2025, Klaim Sekarang!
Berita Terkini
Besok ASN Pemprov Jakarta...
Besok ASN Pemprov Jakarta Diizinkan WFA dan FWH
7 jam yang lalu
Situasi Terkini Jalur...
Situasi Terkini Jalur Gentong Tasikmalaya di Hari Terakhir Cuti Bersama
9 jam yang lalu
Jalur Nagreg Masih Padat...
Jalur Nagreg Masih Padat di Hari Terakhir Cuti Bersama, Sudah 10 Kali One Way
10 jam yang lalu
Arus Balik Lebaran,...
Arus Balik Lebaran, Volume Kendaraan di Tol Japek KM 71-62 Arah Jakarta Padat
10 jam yang lalu
Identitas Mayat Pria...
Identitas Mayat Pria Terikat Mengapung di Kali Anyar Solo Terungkap
10 jam yang lalu
Libur Lebaran Selesai,...
Libur Lebaran Selesai, Ganjil-Genap di Jakarta Kembali Berlaku Besok
11 jam yang lalu
Infografis
4 Pesawat Tempur Siluman...
4 Pesawat Tempur Siluman F-22 AS Tiba di Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved