Positif Covid-19, Bupati Bogor Ade Yasin Mohon Doanya

Rabu, 18 November 2020 - 11:11 WIB
loading...
Positif Covid-19, Bupati...
Bupati Bogor Ade Yasin. Foto: Dok SINDOnews
A A A
BOGOR - Bupati Bogor Ade Yasin dikabarkan positif Covid-19 setelah menjalani swab test berkali-kali, Rabu (18/11/2020). (Baca juga: Bupati Bogor Tidak Larang Warga Jabodetabek Melancong ke Puncak)

Berikut pernyataannya:

Assalamu'alaikum Wr. Wb.

Warga Kabupaten Bogor yang saya cintai,

Di tengah padatnya aktifitas yang saya jalani, saya rutin melakukan pemeriksaan reguler dengan SWAB Test. Dan hasil terakhir, saya dinyatakan positif Covid-19.

Oleh karena itu, mohon doa dan dukungannya agar saya segera pulih dan bisa kembali melakukan aktifitas seperti biasa. Tak lupa saya pun mendoakan kepada seluruh warga Kabupaten Bogor agar selalu diberikan kesehatan dan terhindar dari virus Covid-19.

Saya berpesan kepada semuanya, Covid-19 bisa mengenai siapa saja, tetap patuhi protokol kesehatan dengan memakai masker, menjaga jarak, dan mencuci tangan dengan hand sanitizer/sabun, serta perkuat daya tahan atau imunitas tubuh kita.

Tetap semangat dan optimis #BogorBangkit dan #KitaPastiMenang

Wassalamu'alaikum Wr. Wb.

Cibinong 18 November 2020

Bupati Bogor
Ade Yasin.

Ade Yasin yang juga bertugas sebagai Ketua Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kabupaten Bogor saat dikonfirmasi tidak menjelaskan dari mana penularannya. "Terima kasih atas doanya," ucapnya, Rabu (18/11/2020). (Baca juga: Jawa Barat Mencatatkan Pasien Sembuh Covid-19 Tertinggi)
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Lumpur Bekas Banjir...
Lumpur Bekas Banjir di Vila Nusa Indah Masih Tebal, Pengendara Banyak yang Jatuh
Banjir Terjang Kabupaten...
Banjir Terjang Kabupaten Bogor, Satu Warga Hilang Terseret Arus
Polres Bogor Berlakukan...
Polres Bogor Berlakukan One Way Jalur Puncak Arah Jakarta Siang Ini
Pemuda Perindo Kabupaten...
Pemuda Perindo Kabupaten Bogor dan Paguyuban Ojek Pangkalan Pasar Danas Santuni 100 Anak Yatim
Sekap Pemilik Rumah,...
Sekap Pemilik Rumah, Kawanan Perampok Bawa Kabur Satu Unit Mobil
Kronologi Kebakaran...
Kronologi Kebakaran Rumah di Bogor yang Tewaskan Balita 2 Tahun
Universitas Pakuan dan...
Universitas Pakuan dan Belantara Foundation Ajak Siswa SMA Data Biodiversitas
UU tentang Kabupaten...
UU tentang Kabupaten Bogor Diteken Prabowo, Ibu Kotanya di Mana?
Suasana Lokasi Penemuan...
Suasana Lokasi Penemuan Granat Rakitan di Tamansari Bogor usai Diledakkan
Rekomendasi
Mutasi TNI Terbaru,...
Mutasi TNI Terbaru, 53 Pati Angkatan Darat Digeser dari Jabatannya
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 176: Teror Elang Pada Noah
Merab Dvalishvili vs...
Merab Dvalishvili vs Sean O'Malley Jilid II: Pertarungan Ulang Perebutan Gelar Kelas Bantam Dikonfirmasi!
Berita Terkini
Profil Mayjen TNI Piek...
Profil Mayjen TNI Piek Budyakto yang Dimutasi Jadi Pangdam Udayana
37 menit yang lalu
Gas 3 Kg Meledak di...
Gas 3 Kg Meledak di Depok, 5 Orang Terluka
1 jam yang lalu
Eddy Soeparno Bersama...
Eddy Soeparno Bersama Anggota DPR PAN Gelar Bazar Murah di Subang
1 jam yang lalu
Bersihkan Sumur Limbah...
Bersihkan Sumur Limbah Pabrik, 3 Pekerja di Sumedang Tewas
2 jam yang lalu
Kabupaten Bandung Kembali...
Kabupaten Bandung Kembali Dilanda Banjir, 4 Kecamatan Terendam dan Ratusan Warga Mengungsi
3 jam yang lalu
Aksi Penggerudukan Rapat...
Aksi Penggerudukan Rapat Panja RUU TNI di Hotel Mewah Dilaporkan ke Polda Metro
4 jam yang lalu
Infografis
Belasan Ikan Hiu di...
Belasan Ikan Hiu di Perairan Brasil Terbukti Positif Narkoba
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved