Bandara Siau Bakal Diresmikan Presiden Jokowi Saat Hari Pahlawan

Minggu, 08 November 2020 - 15:22 WIB
loading...
A A A
"Kita berharap beroperasinya bandara ini yang menjadi harapan masyarakat bisa terus meningkatkan pelayanan transportasi udara di Provinsi Sulut," pungkasnya. (Baca juga: MSFF 2020 Sukses Digelar, Olly: Ayo Sineas Muda Sulut Promosikan Daerah! )

Sebelumnya pada 28 Oktober 2020 lalu, Kementerian Perhubungan RI melaksanakan Kalibrasi Pesawat Udara Jenis King Air 350i PK- CAQ di Bandar Udara tersebut. Pesawat Jenis King Air 350i perdana mendarat di Bandara sekira pukul 07.50 WITA dengan Pilot Kapten Wahyudi.

Bandara Siau Bakal Diresmikan Presiden Jokowi Saat Hari Pahlawan


Bupati Kepulauan Sitaro , Evangelian Sasingen menyambut baik kalibrasi yang dilakukan pada hari itu yang bertepatan dengan Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2020 menjadi momen bersejarah bagi Sitaro perdana pesawat mendarat di Bandara Siau.

Dia mengharapkan sesudah dilaksanakan kalibrasi maka bandara sudah siap untuk diresmikan dan segera beroperasi. Pemerintah daerah telah mengambil berbagai langkah yang diperlukan untuk persiapan peresmian bandara.

"Tentunya kami sangat mengharapkan Bandara ini bisa diresmikan oleh Presiden Jokowi agar bisa melihat langsung keberadaan Kabupaten Kepulauan Sitaro yang adalah merupakan daerah perbatasan" ujar Bupati. (Baca juga: Anggota Tim Sukses Paslon Wali Kota Makassar Ditikam di Area Debat Pilwali )
(eyt)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1288 seconds (0.1#10.140)