Kapolda Banten Cek Lokasi Kebakaran, Irjen Pol Drs Fiandar: Kami Selidiki Penyebab Kebakaran

Senin, 26 Oktober 2020 - 20:04 WIB
loading...
Kapolda Banten Cek Lokasi...
Kapolda Banten Irjen Pol Drs Fiandar saat mengecek lokasi kebakaran, Senin (26/10/2020).Foto/SINDOnews/Teguh Mahardika
A A A
SERANG - Kapolda Banten Irjen Pol Drs Fiandar turun ke TKP kebakaran PT Tunas Sumber Ideakreasi Kimia di Kampung Banjar Sari, Desa Cikande, Kecamatan Cikande, Kabupaten Serang, Jumat (23/10/2020) pukul 19.00 WIB. Namun, polisi masih melakukan penyelidikan terkait peristiwa tersebut.

(Baca juga: Konflik Sengketa Lahan Dua Desa di Kerinci Pecah, Warga Bersenjata Parang dan Tombak Saling Serang)

Kapolda Banten Irjen Pol Drs Fiandar turun ke TKP kebakaran didampingi Kapolres Serang AKBP Mariyono, SIK, MSi dan Kapolsek Cikande Kompol Ridzky Salatun melakukan pengecekan, pengamanan, dan menyekidiki hasil pasti dari penyebab kebakaran tersebut.

(Baca juga: Jumlah Napi Lapas Kerobokan Bali Positif COVID-19 Terus Bertambah, Sudah 91 Orang yang Terpapar)

"Unit Identifikasi Satreskrim Polres Serang masih mencari sumber api dan penyebabnya dengan melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP)," kata Fiandar.

Fiandar menjelaskan, hasil pengecekan dilokasi kebakaran ada satu korban Meninggal Dunia Devi (41) yang merupakan Karyawan tinggal di Jalan Kelapa Dua Kelurahan Kagungan, Kota Serang, dan Imam (30) luka ringan merupakan karyawan tinggal di Kampung Ucuy, Kecamatan Kibin, Kabupaten Serang.

"Dari hasil pemeriksaan di Puskesmas Cikande untuk korban MD Devi (41) tidak ditemukan tanda luka-luka, dan Imam (30) dan pemeriksaan oleh pihak Puskesmas Cikande mengalami luka ringan dan trauma," ujar Fiandar.

Fiandar menyampaikan, api diketahui muncul sekitar pukul 15.00 WIB di area produksi pabrik. "Yang terbakar di ruang produksi dengan jumlah tangki bahan kimia yg terbakar kurang lebih sebanyak 20 (dua puluh) tangki, dan kerugian materiil sementara belum dapat dipastikan," tuturnya.

Lebih lanjut Fiandar mengatakan, api berhasil dipadamkan pada pukul 19.00 WIB menggunakan 5 unit mobil Damkar terdiri dari 2 unit Damkar UPT Jawilan, 2 unit dari BPBD Kabupaten Serang, dan 1 unit Damkar PT Nikomas Gemilang.
(zil)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dirlantas Polda Banten...
Dirlantas Polda Banten Terapkan Ganjil Genap di Tol Tangerang-Merak saat Mudik Mulai 27 Maret
Produsen MinyaKita Ilegal...
Produsen MinyaKita Ilegal di Banten Digerebek, Raup Untung Rp45 Juta Setiap Bulan
Tebarkan Kebahagiaan...
Tebarkan Kebahagiaan Ramadan hingga Pelosok Banten
Gara-gara Uang, Paman...
Gara-gara Uang, Paman Tega Bacok Keponakan hingga Kritis di Lebak
Tim Labfor Polri Usut...
Tim Labfor Polri Usut Kebakaran 3 Gerbong KA di Stasiun Tugu Yogyakarta
3 Gerbong Kereta di...
3 Gerbong Kereta di Stasiun Tugu Yogyakarta Terbakar, KAI Pastikan Tak Ada Korban
3 Gerbong Kereta di...
3 Gerbong Kereta di Stasiun Tugu Yogyakarta Terbakar, KAI Usut Penyebabnya
Proyek MRT di Rawamangun...
Proyek MRT di Rawamangun Kebakaran
Kebakaran Polda Banten,...
Kebakaran Polda Banten, Wakapolda: Penyebabnya Diperiksa Tim Laboratorium
Rekomendasi
Siapa Ebrahim Rasool?...
Siapa Ebrahim Rasool? Duta Besar Muslim Afrika Selatan yang Diusir AS karena Membenci Trump dan Anti-Israel
Ustaz Taufiqurrahman...
Ustaz Taufiqurrahman hingga Syakir Daulay Bakal Isi Acara RCTI+ Supershow Ramadan di Kota Wisata Cibubur Besok
Bukan Lagi AS, 8 Alasan...
Bukan Lagi AS, 8 Alasan Rusia Menganggap Inggris Adalah Musuh Utamanya
Berita Terkini
IAI Gelar Sosialisasi...
IAI Gelar Sosialisasi Penyelenggaraan Sayembara Arsitektur
4 jam yang lalu
Banjir Meluas, 7 Kecamatan...
Banjir Meluas, 7 Kecamatan di Muarojambi Terendam
6 jam yang lalu
Reses di 6 Lokasi, Anggota...
Reses di 6 Lokasi, Anggota DPRD dari Partai Perindo Komitmen Wujudkan Aspirasi Warga
6 jam yang lalu
Dirlantas Polda Banten...
Dirlantas Polda Banten Terapkan Ganjil Genap di Tol Tangerang-Merak saat Mudik Mulai 27 Maret
7 jam yang lalu
Sanitasi Rusak, Siswa...
Sanitasi Rusak, Siswa SDN Babakan Kencana Sukabumi Semringah Dibantu MNC Peduli dan MNC Bank
8 jam yang lalu
Kapten Muljono: Legenda...
Kapten Muljono: Legenda Penerbang Tempur Indonesia yang Menggetarkan Nyali Penjajah
11 jam yang lalu
Infografis
Gunung Berapi Bawah...
Gunung Berapi Bawah Laut Jadi Ancaman AS setelah Kebakaran Hutan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved