Dewi Andong Sari, Sosok Ibunda Gajah Mada yang Jarang Diketahui
loading...
A
A
A
Anak Dewi Andong Sari itu kemudian dijuluki Joko Modo (seorang jejaka yang berasal dari Modo). Ketika menginjak dewasa, Joko Modo dibawa Ki Gede Sidowayah ke Malang untuk menjadi seorang prajurit Majapahit.
Siapa sangka, dia berhasil menjadi mahapatih dengan nama Gajah Mada. Kompleks makam Dewi Andong Sari terlihat rapi setelah dipugar. Ada dua tempat semacam pendopo kecil untuk beristirahat pengunjung.
Foto/Dok Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Lamongan
Kuburan kucing condromowo dan garangan putih (musang) terletak di atas tanah tepat di samping makam. Demikian, ulasan singkat sosok ibu Gajah Mada yang jarang diketahui.
Sumber tambahan:
Dhurorudin Mashad, Muslim Bali, Pustaka Al-Kautsar, 2014.
Siapa sangka, dia berhasil menjadi mahapatih dengan nama Gajah Mada. Kompleks makam Dewi Andong Sari terlihat rapi setelah dipugar. Ada dua tempat semacam pendopo kecil untuk beristirahat pengunjung.

Foto/Dok Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Lamongan
Kuburan kucing condromowo dan garangan putih (musang) terletak di atas tanah tepat di samping makam. Demikian, ulasan singkat sosok ibu Gajah Mada yang jarang diketahui.
Sumber tambahan:
Dhurorudin Mashad, Muslim Bali, Pustaka Al-Kautsar, 2014.
(rca)
Lihat Juga :