Gara-gara Berucap Tuhan Tak Adil, Pria di Depok Babak Belur Dikeroyok

Minggu, 16 Februari 2025 - 16:34 WIB
loading...
Gara-gara Berucap Tuhan...
Seorang pria berinisial MB babak belur dikeroyok di sebuah warung makanan dimsum di kawasan Pondok Cina, Kota Depok. Korban dikeroyok usai mengucap Tuhan Tak Adil. FOTO ILUSTRASI/DOK.SINDOnews
A A A
DEPOK - Seorang pria berinisial MB babak belur dikeroyok di sebuah warung makanan dimsum di kawasan Pondok Cina , Kota Depok. Korban dikeroyok usai berucap 'Tuhan Tak Adil'.

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi menerangkan, aksi pengeroyokan itu terjadi pada Sabtu (15/2/2025) malam. Kejadian bermula saat korban mendatangi warung dimsum untuk mengisi batrai handphone miliknya.

"Karena posisi HP milk pelapor atau korban sedang lowbatt, pelapor atau korban menumpang untuk charge di tukang dimsum sambil menunggu HP yang sedang di-charge tersebut," kata Ade Ary, Minggu (16/2/2025).


Ade Ary menerangkan, saat kejadian korban sempat mengatakan 'Tuhan Tak adil' yang kemudian membuat pelaku mendengar ucapan tersebut. Saat itu, pelaku menegur dan langsung memukuli korban.

"Korban sempat mengucap sesuatu, di antaranya 'Kenapa ya Tuhan nggak adil, padahal ada Allah, tapi kenapa banyak kejahatan di dunia ini'. Pelaku yang mendengar hal tersebut mengatakan bahwa itu adalah penistaan agama dan seketika pelaku yang berjumlah lebih dari satu orang secara bersama-sama memukuli pelapor atau korban," ungkap Ary.

Akibat dari kejadian tersebut, korban mengalami luka-luka di bagian wajah dan kepala. Korban lalu melaporkan peristiwa itu ke Polres Metro Depok. "Mengakibatkan pelapor atau korban alami sejumlah luka di bagian wajah dan kepala, bibir pecah, dan berdarah," katanya.

(abd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Profil Supian Suri,...
Profil Supian Suri, Wali Kota Depok yang Gercep Atasi Macet
PT MTF Sesalkan Insiden...
PT MTF Sesalkan Insiden Pengeroyokan yang Dialami Karyawan MPP di Kendari
Ini Tampang Bengis Perampok...
Ini Tampang Bengis Perampok Berkapak Pelaku Pemerkosaan di Depok
Oknum Ormas Pemalak...
Oknum Ormas Pemalak dan Pengeroyok Petugas Kabel Wi-Fi di Sawangan Depok Ditangkap Polisi
Meresahkan! Geng Motor...
Meresahkan! Geng Motor Keroyok Pemuda hingga Tewas di Minimarket
Gas 3 Kg Meledak di...
Gas 3 Kg Meledak di Depok, 5 Orang Terluka
Petugas Kabel Wi-Fi...
Petugas Kabel Wi-Fi Babak Belur Dikeroyok Anggota Ormas di Depok Gara-gara Tak Memberi Uang
Supian Suri Curhat Hampir...
Supian Suri Curhat Hampir 50 Persen SD di Depok Kondisinya Mengkhawatirkan
Jalan di Mampang Depok...
Jalan di Mampang Depok Terendam Banjir, Ini Penampakannya
Rekomendasi
Minyak Mentah Rusia...
Minyak Mentah Rusia Mengalir Deras ke Negara BRICS
Ekspresi Cinta Ramadan...
Ekspresi Cinta Ramadan dengan HUAWEI Mate X6, Hadiah Premium Penuh Makna
Menlu Prancis Temui...
Menlu Prancis Temui Prabowo di Istana, Bahas Rencana Kedatangan Macron
Berita Terkini
Ribuan Pemudik Gratis...
Ribuan Pemudik Gratis Berangkat dari Pelabuhan Tanjung Priok
8 menit yang lalu
Bongkar Liquid Vape...
Bongkar Liquid Vape Narkoba, Polres Jakpus Tangkap 2 Pelaku dan Buru 1 WN China
23 menit yang lalu
Berkah Ramadan, JICT...
Berkah Ramadan, JICT Berikan Santunan untuk Anak Yatim hingga Pekerja Bongkar Muat
23 menit yang lalu
Duel Maut Gegara Utang...
Duel Maut Gegara Utang di Banyumanik Semarang, 1 Tewas
56 menit yang lalu
Sonar Nusantara Utama...
Sonar Nusantara Utama Berbagi Kebahagiaan Bersama Taman Baca Amalia
1 jam yang lalu
Pramono Bebaskan Pajak...
Pramono Bebaskan Pajak Apartemen di Bawah Rp650 Juta dan Rumah NJOP di Bawah Rp2 Miliar
1 jam yang lalu
Infografis
Iran: 2 Kapal Induk...
Iran: 2 Kapal Induk Nuklir AS Tak akan Berani Menyerang!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved