Liburan Natal Pagi Ini, 17.000 Kendaraan Lintasi Jalur Puncak Bogor

Rabu, 25 Desember 2024 - 09:31 WIB
loading...
Liburan Natal Pagi Ini,...
Liburan Natal 2024, volume kendaraan di Jalur Puncak, Kabupaten Bogor, pagi ini, Rabu (25/12/2024) mulai mengalami peningkatan. Foto: SINDOnews/Putra Ramadhani Astyawan
A A A
BOGOR - Liburan Natal 2024, volume kendaraan di Jalur Puncak, Kabupaten Bogor, pagi ini, Rabu (25/12/2024) mulai mengalami peningkatan. Tercatat, sekitar 17.000 kendaraan yang sudah melintas di kawasan wisata berhawa sejuk itu.

"Sampai pukul 08.00 WIB sudah 17.000 kendaraan naik maupun turun," kata KBO Satlantas Polres Bogor Iptu Ardian Novianto, Rabu (25/12/2024).



Sekitar 10.200 kendaraan dari arah Jakarta menuju Puncak dan 6.900 kendaraan dari arah sebaliknya. Jumlah itu terdiri dari mobil pribadi, bus, dan truk.

"Itu sudah menjadi dasar pertimbangan kami untuk dilakukan rekayasa (one way arah Puncak)," ujarnya.

One way ini diberlakukan secara situasional tergantung arus lalu lintas. Apabila volume kendaraan sudah turun akan diberlakukan normal dua arah.

"Apabila arusnya menyurut atau tidak terjadi lonjakan kembali maka kami akan normalkan. Kami masih menunggu lonjakan arusnya dari jalur tol maupun arteri menuju Puncak," ucapnya.

Ardian menuturkan sistem one way diberlakukan karena mulai terjadi peningkatan volume kendaraan menuju kawasan Puncak. Terpantau antrean kendaraan di Simpang Gadog mencapai 2 km.

"Kami sudah menerapkan ganjil genap tadi pagi dan imbas ganjil genap sudah mencapai KM 46 kurang lebih 2 km dari Simpang Gadog," kata Ardian.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Tol Jakarta-Cikampek...
Tol Jakarta-Cikampek Arah Jakarta Padat, Lalin Merayap
Update Jalur Puncak,...
Update Jalur Puncak, One Way Diterapkan Arah Turun
Lalu Lintas Padat, Simpang...
Lalu Lintas Padat, Simpang Gadog Arah Puncak Ditutup Sementara
Lalu Lintas Padat, One...
Lalu Lintas Padat, One Way Diberlakukan dari Puncak Arah Jakarta Siang Ini
Senin, KSOP Batasi Aktivitas...
Senin, KSOP Batasi Aktivitas Bongkar Muat Barang di Pelabuhan Tanjung Priok
Imbas Macet Parah di...
Imbas Macet Parah di Tanjung Priok, Pelindo Berikan Kompensasi pada Sopir dan Pemilik Kargo
Ambulans Terjebak Macet...
Ambulans Terjebak Macet Parah di Tanjung Priok, Pasien Diturunkan Menuju RS Koja
Tanjung Priok Lumpuh:...
Tanjung Priok Lumpuh: Sinyal Gawat Darurat Sistem Logistik Nasional
Kronologi Macet Horor...
Kronologi Macet Horor di Jakarta Utara Bersumber dari Aktivitas Bongkar Muat di Pelabuhan NPCT1
Rekomendasi
Jaron Ennis Juara Super,...
Jaron Ennis Juara Super, Ryan Garcia vs Rolly Romero Berebut Sabuk Juara WBA Reguler
Pimpin Gerakan Tanam...
Pimpin Gerakan Tanam Sejuta Pohon di Hari Bumi, Menag: Tokoh Agama Beri Teladan Pelestarian Alam
5 Tanda Rumah Tangga...
5 Tanda Rumah Tangga Barack Obama dan Michelle Mulai Retak, Isu Perselingkuhan Muncul
Berita Terkini
Soal Pajak BBM 10% di...
Soal Pajak BBM 10% di Jakarta, Pramono: Masih Pembahasan, Belum Berlaku
10 menit yang lalu
Baznas RI Gelar Pemeriksaan...
Baznas RI Gelar Pemeriksaan Mata dan Vaksinasi Influenza Gratis Bagi Ratusan Mustahik
26 menit yang lalu
44 Korban Penahanan...
44 Korban Penahanan Ijazah oleh UD Sentosa Seal Lapor ke Polda Jatim
1 jam yang lalu
Pramono Bakal Rekrut...
Pramono Bakal Rekrut 1.100 PPSU dan 1.000 Petugas Damkar Tahun Ini, Begini Daftarnya
1 jam yang lalu
Mengenal Mula-Malurung,...
Mengenal Mula-Malurung, Prasasti Tertua Ketiga Warisan Kerajaan Singasari
1 jam yang lalu
PWNU Jakarta Minta Jangan...
PWNU Jakarta Minta Jangan Terulang Lagi Macet Horor di Tanjung Priok
8 jam yang lalu
Infografis
Cegah Diabetes, Ini...
Cegah Diabetes, Ini Manfaat Jalan Kaki Pagi Hari untuk Kesehatan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved