Modus Agus Buntung Berkenalan dengan Mahasiswi hingga Terjadi Pelecehan Seksual

Minggu, 08 Desember 2024 - 11:24 WIB
loading...
Modus Agus Buntung Berkenalan...
Kasus I Wayan Agus Suartama (IWAS) alias Agus (21) yang diduga telah melecehkan mahasiswi di Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB) kini tengah jadi sorotan. Foto/SINDONEWS TV
A A A
MATARAM - Kasus I Wayan Agus Suartama (IWAS) alias Agus (21) yang diduga telah melecehkan mahasiswi di Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB) kini tengah jadi sorotan.

Atas dugaan tersebut Polda NTB lantas menetapkan Agus sebagai tersangka.



Mahasiswi tersebut diketahui telah melaporkan pria yang sering disebut Agus Buntung pada hari Kamis (28/11/2024).



Kepala Subdirektorat Remaja, Anak, dan Wanita (Renakta) Reserse Kriminal Umum Polda NTB AKBP Ni Made Pujawati mengatakan, penetapan tersangka terhadap Agus sudah melewati berbagai rangkaian.

Namun setelah ditetapkan sebagai tersangka, Agus Buntung justru angkat bicara dan menyebut jika ia telah dijebak. Berikut ini kronologi kasus tersebut berjalan menurut pandangan Agus.

Kronologi Perkenalan Agus Buntung


Agus Buntung menyebut jika dirinyalah yang menjadi korban kasus ini. Ia mengaku bertemu dengan mahasiswi itu di kampusnya awal Oktober 2024.



Pada saat itu Agus meminta bantuannya untuk mengantarkannya ke kampus setelah makan siang. Pada saat itulah mahasiswi yang dimaksud menawarkan diri untuk mengantarkannya.

Bukannya mengantar ke kampus, mahasiswi tersebut justru mengantarkan Agus ke sebuah penginapan yang tidak jauh dari Udayana. Sebelumnya, Agus mengaku telah dibawa berputar-putar.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ini Tampang Bengis Perampok...
Ini Tampang Bengis Perampok Berkapak Pelaku Pemerkosaan di Depok
Aipda ID Anggota Polres...
Aipda ID Anggota Polres Sikka Diduga Lakukan Pelecehan Seksual kepada Siswi SMP
Menham Natalius Pigai...
Menham Natalius Pigai Usulkan 3 Hukuman Sekaligus untuk Mantan Kapolres Ngada
Kanit PPA Polrestabes...
Kanit PPA Polrestabes Makassar Minta Rp10 Juta ke Pelaku Pelecehan, Rp5 Juta untuk Korban dan Rp5 Juta Iptu HR
Akui Perbuatan Pelecehan...
Akui Perbuatan Pelecehan Seksual, Kapolres Ngada Nonaktif AKBP FWK Belum Ditetapkan Tersangka
HUT Ke-25 BMI Gelar...
HUT Ke-25 BMI Gelar Pelatihan Cukil Lino untuk Penyandang Disabilitas
Terbongkar, Ulah Bejat...
Terbongkar, Ulah Bejat Pemilik Panti Asuhan Cabuli Anak Asuh sejak 2022 di Surabaya
Pramono Bakal Bangun...
Pramono Bakal Bangun Sekolah Khusus Disabilitas di Setiap Kota dan Kabupaten Jakarta
Santriwati Diperkosa...
Santriwati Diperkosa Mantan Satpol PP di Bandar Lampung saat Cuci Pakaian
Rekomendasi
Satgas PKH Sita 1 Juta...
Satgas PKH Sita 1 Juta Hektare Lahan Hutan sebelum Lebaran
Djan Faridz Pakai Tongkat...
Djan Faridz Pakai Tongkat dan Dituntun Keluar dari Gedung KPK usai Diperiksa terkait Harun Masiku
Sahroni Usul KPK Bikin...
Sahroni Usul KPK Bikin Aturan Penahanan Gaji untuk Pejabat yang Tidak Setor LHKPN
Berita Terkini
Pramono Bebaskan Pajak...
Pramono Bebaskan Pajak Apartemen di Bawah Rp650 Juta dan Rumah NJOP di Bawah Rp2 Miliar
36 menit yang lalu
Bos Kebab Turki Baba...
Bos Kebab Turki Baba Rafi Beber Strategi Kewirausahaan di Forum Tidar Jatim
53 menit yang lalu
Jalin Kolaborasi, Pemkab...
Jalin Kolaborasi, Pemkab Bekasi Bantu Korban Banjir Jelang Idulfitri 2025
1 jam yang lalu
Batavia PIK: Menelusuri...
Batavia PIK: Menelusuri Jejak Sejarah Dibalut Destinasi Kuliner dan Budaya
1 jam yang lalu
H-5 Lebaran, 23.800...
H-5 Lebaran, 23.800 Kendaraan Pemudik Lintasi Jakarta-Cirebon via Tol Cipali
3 jam yang lalu
Gercep ke Lokasi Banjir-Longsor...
Gercep ke Lokasi Banjir-Longsor di Manado, Anggota DPRD dari Perindo Yasir Tarukbua Door to Door Salurkan Bantuan
3 jam yang lalu
Infografis
Israel akan Caplok Sebagian...
Israel akan Caplok Sebagian Wilayah Gaza hingga Tawanan Dibebaskan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved