Pabrik Terbakar, Ribuan Buruh Terancam Kehilangan Pekerjaan

Jum'at, 21 Agustus 2020 - 15:00 WIB
loading...
Pabrik Terbakar, Ribuan...
Pabrik terbakar, ribuan buruh terancam kehilangan pekerjaan. Foto/iNewsTV/Yudha Bahar
A A A
MEDAN - Pasca terbakarnya gudang pabrik PT SAS di Kecamatan Medan Marelan, Kota Medan , Sumatera Utara, Kamis (20/8/2020) malam, ribuan buruh pabrik yang didominasi pekerja wanita khawatir kehilangan mata pencaharian.

Sebelumnya, gudang pabrik milik PT Sarana Ayu Semesta (SAS) di Jalan Titi Pahlawan, Kelurahan Paya Pasir, Kecamatan Medan Marelan, Kota Medan, Sumatera Utara, terbakar. Pascakebaran, ribuan buruh yang didominasi pekerja wanita mendatangi lokasi kebakaran. (Baca juga: Pabrik Pengalengan Ikan di Medan Marelan Musnah Terbakar )

Para pekerja ini datang membawa perlengkapan kerja mereka, yakni sarung tangan dan sepatu boat untuk mengupas udang hingga melakukan pengemasan seperti biasa. (Baca juga: Terpuruk Akibat Pandemi, Pengusaha Sulit Gelar Tes PCR 10% Karyawan )

"Kami merasa khawatir kehilangan mata pencaharian yang semakin sulit pada masa pandemi COVID-19 dan berharap keadaan pabrik tempat kami mencari nafkah kembali bisa beraktivitas normal," kata buruh pabrik PT SAS, Sukma.

Terdapat 3 tempat dalam pabrik yang terbakar, yakni gudang penyimpanan kayu dan dus, ruang mekanik, dan laboratorium.

Meski sempat diguyur hujan hingga Jumat (21/8/2020) siang, petugas pemadam kebakaran masih melakukan proses pendinginan dan merubuhkan sejumlah bangunan. Tujuannya guna memadamkan titik api. Petugas juga masih menyelidiki penyebab kebakaran.

Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa kebakaran ini namun kerugian ditaksir mencapai angka Rp1 miliar.
(nth)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mesin Pabrik Kayu Manis...
Mesin Pabrik Kayu Manis Kota Sungai Penuh Jambi Meledak, Satu Pekerja Tewas
8 Jam Terbakar, Pabrik...
8 Jam Terbakar, Pabrik Kayu Putih Gunungkidul Belum Bisa Dipadamkan
Pabrik di Mojokerto...
Pabrik di Mojokerto Terbakar, 1 Orang Tewas dan 4 Luka-luka
Pabrik Antena di Bandung...
Pabrik Antena di Bandung Terbakar Hebat, Warga Khawatir Merembet ke Pemukiman
Pabrik Tekstil di Purwakarta...
Pabrik Tekstil di Purwakarta Terbakar, Karyawan Panik Berhamburan
Kobaran Api Meluluhlantakkan...
Kobaran Api Meluluhlantakkan 2 Pabrik Pengolahan Karet di Asahan Sumut
Pabrik Karet di Surabaya...
Pabrik Karet di Surabaya Terbakar, Petugas PMK Kewalahan Padamkan Api
Api Mengamuk di Pasuruan,...
Api Mengamuk di Pasuruan, Pabrik Pengolahan Kayu Ludes Terbakar
Sudah 20 Jam Lebih Kebakaran...
Sudah 20 Jam Lebih Kebakaran Pabrik Kertas di Malang Belum Padam, Damkar Kesulitan
Rekomendasi
Puncak Arus Mudik Bakal...
Puncak Arus Mudik Bakal Terjadi 28 Maret 2025, Jumlah Pergerakan Capai 12,1 Juta Orang
Intip Perkiraan Gaji...
Intip Perkiraan Gaji Pegawai Antam untuk Fresh Graduate, Peluang Menjanjikan di Sektor Pertambangan
Sarwendah Penasaran...
Sarwendah Penasaran dr Richard Lee Jadi Mualaf, Banyak Tanya soal Prosesnya
Berita Terkini
Menham Natalius Pigai...
Menham Natalius Pigai Usulkan 3 Hukuman Sekaligus untuk Mantan Kapolres Ngada
23 menit yang lalu
Banjir Muarojambi Meluas,...
Banjir Muarojambi Meluas, 7 Kecamatan Terendam
1 jam yang lalu
Gempa M5,2 Guncang Bayah...
Gempa M5,2 Guncang Bayah Banten, Dirasakan hingga Bogor
2 jam yang lalu
Ini Tarif PBJT Jasa...
Ini Tarif PBJT Jasa Perhotelan saat Inap di Hotel Jakarta, Wajib Tahu
2 jam yang lalu
Kisah Penangkapan Crazy...
Kisah Penangkapan Crazy Rich Kiai Murmo yang Memicu Kemarahan Pangeran Diponegoro Kepada Belanda
3 jam yang lalu
Bangunan Liar di Bantaran...
Bangunan Liar di Bantaran Kali Bekasi Dibongkar, Kades Kritik Dedi Mulyadi Otoriter: Bukan Zaman Penjajah Ini
4 jam yang lalu
Infografis
Kelas Menengah Terancam...
Kelas Menengah Terancam Jatuh Miskin, Beban Ekonomi Makin Berat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved