Darurat Bencana di 7 Kabupaten Sulsel, BNPB Kucurkan DSP Rp2,5 Miliar

Selasa, 07 Mei 2024 - 08:33 WIB
loading...
Darurat Bencana di 7...
Tim SAR gabungan mengevakuasi 8 warga dari salah satu desa yang terisolir di Kabupaten Luwu, Sulsel usai banjir bandang dan longsor menerjang daerah itu. Foto/Ist
A A A
MAKASSAR - Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Suharyanto menyerahkan bantuan Rp2,5 Miliar Dana Siap Pakai (DSP) untuk penanganan darurat banjir dan tanah longsor kepada Pemerintah Provinsi dan 7 Kabupaten di Sulsel.

Penyerahan simbolis dilakukan pada Rapat Koordinasi Penanganan Darurat Bencana di Wilayah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2024, di Ruang Pola Kantor Gubernur Sulawesi Selatan pada Senin 6 Mei 2024.

Dana Siap Pakai Rp2,5 Miliar untuk operasional penanganan darurat bencana, terdiri dari Provinsi Sulsel sebesar Rp500 juta; Kabupaten Luwu sebesar Rp500 juta; Kabupaten Enrekang Rp250 juta; Kabupaten Sidrap, Kabupaten Wajo.



Kabupaten Luwu Utara masing-masing Rp200 juta; Kabupaten Pinrang dan Kabupaten Sinjai masing-masing Rp150 juta.Dibantu dukungan logistik dan peralatan berupa perahu karet dan mesin 1 unit; genset 2 unit.

Tenda pengungsi 2 unit; tenda keluarga 50 unit; sembako 200 paket; makanan siap saji 200 paket; kasur lipat 50 pcs; hygiene kit 200 paket; selimut 200 lembat; matras 200 lembar; penjernih air (echo H20) 5 unit; velbed 50 unit.



Terkhusus untuk Kabupaten Luwu, BNPB telah memberikan DSP untuk penanaganan darurat bencana banjir dan tanah longsor di Kabupaten Luwu periode Januari - Mei 2024 Rp1 Miliar.

Dengan rincian, pada bulan Maret, BNPB telah menyalurkan dukungan operasional penanganan darurat bencana tanah longsor sebesar Rp250 juta. Dukungan selanjutnya pada bulan April untuk penanganan darurat bencana banjir sebesar Rp250 juta.

Selain itu, BNPB juga memberikan dukungan logistik dan peralatan tahap II berupa : perlengkapan bayi 100 paket; perlengkapan pakaian wanita dewasa 500 paket; perlengkapan pakaian pria dewasa 500 paket; sembako 500 paket.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Update Banjir dan Longsor...
Update Banjir dan Longsor Sukabumi: 4 Korban Belum Ditemukan
600 Jiwa Korban Banjir...
600 Jiwa Korban Banjir Bekasi Mengungsi di Gudang Logistik BNPB Jatiasih
2.098 Warga Jakarta...
2.098 Warga Jakarta Terdampak Banjir Lima Tahunan
Perbedaan Pendapat Pejabat...
Perbedaan Pendapat Pejabat Belanda di Tengah Upaya Penaklukan Kerajaan Bone
Bengawan Solo Meluap...
Bengawan Solo Meluap Rendam Tiga Kelurahan, 315 Jiwa Terdampak
Perlawanan Heroik Rakyat...
Perlawanan Heroik Rakyat Sappe Tanete Sulawesi Selatan Tewaskan Perwira Belanda
Makassar Kini Punya...
Makassar Kini Punya Pusat Layanan Kesehatan Mutakhir di RS Unhas
Gunung Ibu Naik Level...
Gunung Ibu Naik Level IV Awas, Warga Diminta Siaga Potensi Letusan
Longsor di Kota Batam:...
Longsor di Kota Batam: 3 Orang Meninggal Dunia, 1 Masih dalam Pencarian
Rekomendasi
Respons Kejagung Soal...
Respons Kejagung Soal Pengaduan Jampidsus ke KPK Dinilai Arogan
Cegah Dehumanisasi,...
Cegah Dehumanisasi, Pengembangan Teknologi Harus Diperkuat Nilai Kehidupan Sosial
Bikin Panik! Ikon MasterChef...
Bikin Panik! Ikon MasterChef Indonesia Muncul di Hadapan Para Kontestan
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
2 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
4 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
4 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
5 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
6 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
6 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved