Dokter Cantik Ditemukan Tewas di Dalam Kamar Kostnya

Selasa, 18 Agustus 2020 - 17:24 WIB
loading...
Dokter Cantik Ditemukan...
Warga Desa Sutawinangun, Kecamatan Kedawung, Kabupaten Cirebon Jawa Barat, dikejutkan dengan meninggalnya seorang dokter muda di kamar kostnya Selasa (18/8/2020) siang. Foto iNews TV/Miftahudin
A A A
CIREBON - Warga Desa Sutawinangun, Kecamatan Kedawung, Kabupaten Cirebon , Jawa Barat, dikejutkan dengan meninggalnya seorang dokter muda di kamar kostnya Selasa (18/8/2020) siang. Saat ditemukan, dokter cantik asal Pekanbaru tersebut dalam keadaan tertelungkup dengan tangan menutupi kepala, korban dievakuasi menggunakan protokol kesehatan dengan alat pelindung diri hingga penyemprotan disinfektan di lokasi kamar kost.

(Baca juga: Karaoke di Surabaya Sediakan Layanan Esek-esek, Digerebek Polda Jatim )

Saat pertama kali ditemukan, jenazah berjenis kelamin perempuan tersebut sudah terbujur kaku dengan kondisi tertelungkup di kamarnya.

Diketahui jenazah perempuan tersebut bernama Meriam (24), asal Pekanbaru yang tengah mengisi waktu interhensip dokter di salah satu rumah sakit di Cirebon. (Baca: Tukang Pijat di Kapuas Sodomi Puluhan Anak SD)

Petugas Polres Cirebon Kota dari identifikasi yang datang ke lokasi langsung melakukan olah tempat kejadian perkara.

Petugas yang didampingi tenaga medis dengan standar protokol kesehatan mengambil sidik jari dan meminta keterangan sejumlah saksi. Dari olah TKP awal tidak dtemukan adanya tanda-tanda penganiayaan pada tubuh dokter muda yang baru lulus kuliah kedokteran tersebut.

Menurut Hari Tambayong, sebelum ditemukan tak bernyawa, pemilik kost tidak menaruh curiga dengan kondisi korban yang terlihat sehat dan ceria. (Baca juga: Polda Bali Tolak Penangguhan Penahanan Jerinx Superman Is Dead)

Namun teman dokter korban sempat menanyakan dan meminta pemilik kost untuk mengecek kamar korban yang diketahui kesulitan diajak berkomunikasi sejak Sabtu kemarin. "Belum diketahui pasti penyebab kematian dokter muda tersebut," kata Hari sang pemilik kost.

Guna kepentingan penyelidikan, jenazah korban dievakuasi ke kamar jenazah Rumah Sakit Waled Kabupaten Cirebon, proses evakuasi pun menerapkan protokol kesehatan dengan menggunakan alat pelindung diri lengkap hingga penyemprotan disinfektan di lokasi kamar kost.
(sms)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
All Out Kawal Pemerintahan...
All Out Kawal Pemerintahan Dedi Mulyadi-Erwan, Partai Perindo Siap Kolaborasi Bangun Jawa Barat Lebih Maju
Dedi Mulyadi Larang...
Dedi Mulyadi Larang Adanya Sumbangan di Jalan Raya Mulai Hari Ini
Garda Satu Apresiasi...
Garda Satu Apresiasi Kebijakan Dedi Mulyadi Hapus Tunggakan Pajak Kendaraan
Hore! Dedi Mulyadi Hapus...
Hore! Dedi Mulyadi Hapus Tunggakan Pajak Kendaraan Warga Jawa Barat
Banjir Terjang 15 Desa...
Banjir Terjang 15 Desa di Cirebon, 5.685 Jiwa Terdampak
Kantor Pemuda Pancasila...
Kantor Pemuda Pancasila Jabar Diserang Massa Ormas, 3 Kendaraan Rusak, Beberapa Anggota Dilarikan ke RS
Dua Atap Ruang Kelas...
Dua Atap Ruang Kelas SMPN 1 Cirebon Ambruk, 7 Siswa Terluka
Nyoblos di Bandung,...
Nyoblos di Bandung, Ridwan Kamil Harap Pemimpin Jabar ke Depan Dapat Lanjutkan Prestasi
2 Kecamatan di Kabupaten...
2 Kecamatan di Kabupaten Bandung Terendam Banjir, BPBD Imbau Warga Waspada
Rekomendasi
Menhan Pakistan: Jihad...
Menhan Pakistan: Jihad Diciptakan oleh Barat
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
Kumpulan Rekor Liverpool...
Kumpulan Rekor Liverpool usai Juara Liga Inggris 2024/2025
Berita Terkini
TNBBS Terancam Rusak,...
TNBBS Terancam Rusak, Gubernur Lampung Siapkan Langkah Tegas Hadapi Ribuan Perambah
6 jam yang lalu
Gunung Lewotobi Laki-laki...
Gunung Lewotobi Laki-laki Meletus Disertai Dentuman Keras, Tinggi Kolom Abu Vulkanik 4.000 Meter
6 jam yang lalu
Wellbeing Festival 2025...
Wellbeing Festival 2025 Ajak Keluarga Tumbuh Bersama Menuju Hidup Selaras dan Bermakna
8 jam yang lalu
Pramono Tak Kuasa Tahan...
Pramono Tak Kuasa Tahan Tangis saat Melayat ke Rumah Duka Brando Susanto
8 jam yang lalu
3 Jenderal Polisi Pimpin...
3 Jenderal Polisi Pimpin Pencarian Iptu Tomi S Marbun di Hutan Belantara Teluk Bintuni Papua Barat
8 jam yang lalu
Organisasi Advokat Tertua...
Organisasi Advokat Tertua PAI Rayakan HUT ke-62 di Bandung, Miliki 16 Ribu Anggota
9 jam yang lalu
Infografis
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs China di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved