Massa Aksi Aliansi Perempuan Indonesia Tiba di Patung Kuda

Jum'at, 08 Maret 2024 - 10:17 WIB
loading...
Massa Aksi Aliansi Perempuan...
Massa aksi dari Aliansi Perempuan Indonesia tiba di depan Patung Kuda, Jakarta Pusat, Jumat (8/3/2024). Sebelumnya mereka melakukan longmars dari depan Gedung Bawaslu RI di Jalan MH Thamrin, Jakpus. Foto/Raka Dwi
A A A
JAKARTA - Massa aksi dari Aliansi Perempuan Indonesia tiba di depan Patung Kuda , Jakarta Pusat, Jumat (8/3/2024). Sebelumnya mereka melakukan longmars dari depan Gedung Bawaslu RI di Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat.

Para peserta aksi yang mengenakan pakaian serba hitam itu menyampaikan aspirasinya. "Siapa perusak demokrasi? Jokowi," kata salah satu orator.

Orator itu jua menyebut bahwa aksi yang dilakukan oleh ratusan orang itu salah satunya untuk mengekspresikan pentingnya kehadiran perempuan.

"Perempuan-perempuan di sini mau mengekspresikan diri, karena kelamaan tanpa perlindungan, kelamaan dimiskinkan, kelamaan digusur," kata orator tersebut.

Pihak kepolisian sudah menutup jalan menuju Istana di Jalan Medan Merdeka Barat, sehingga peserta aksi dari aliansi perempuan Indonesia itu melakukan aksinya di depan Patung Kuda, Gambir Jakarta Pusat.

Diberitakan sebelumnya, sejumlah peserta aksi Aliansi Perempuan Indonesia melakukan longmars dari depan Gedung Bawaslu RI menuju depan Istana.

Para peserta aksi yang mengenakan pakaian serba hitam itu mulai berjalan meninggalkan titik kumpul pada pukul 09.00 WIB, mereka mulai bergerak menuju tujuan utama di depan Istana Negara.

Sambil menyampaikan yel-yel bertajuk 'selamatkan demokrasi', para peserta aksi berjalan perlahan dengan mengatur barisan dengan rapi untuk menghindari kepadatan lalu lintas.
(zik)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jelang Lebaran, Ratusan...
Jelang Lebaran, Ratusan Warga Desa Gading Mojokerto Unjuk Rasa Tuntut Pencairan Tabungan Koperasi
Pasuruan Gempar! Perempuan...
Pasuruan Gempar! Perempuan Tewas Tersangkut di Saluran Irigasi Warung Nasi
Profil Tjhai Chui Mie,...
Profil Tjhai Chui Mie, Wali Kota Perempuan Tionghoa Pertama di Indonesia yang 2 Periode Pimpin Singkawang
Lagu Bayar Bayar Bayar...
Lagu Bayar Bayar Bayar Dihapus Karena Dugaan Intimidasi, Massa Gelar Aksi Solidaritas Band Sukatani di Purbalingga
Karangan Bunga Pramono-Doel...
Karangan Bunga Pramono-Doel di Balai Kota Dirusak Oknum Massa Aksi Indonesia Gelap
Massa Demo Indonesia...
Massa Demo Indonesia Gelap Nyanyi Lagu Band Punk Sukatani Bayar Bayar Bayar
Pengunjuk Rasa Indonesia...
Pengunjuk Rasa Indonesia Gelap Abaikan Imbauan Polisi, Orator: Bapak Mending Diam Aja
Mahasiswa USU Demo Turun...
Mahasiswa USU Demo Turun ke Jalan, Desak Inpres Efisiensi Anggaran Dievaluasi
Demo Aliansi BEM Merapat...
Demo Aliansi BEM Merapat ke Patung Kuda, Ini Tuntutannya
Rekomendasi
Anggaran TPG Madrasah...
Anggaran TPG Madrasah Rp2 Triliun Cair sebelum Lebaran, Ini yang Harus Dilakukan Guru
Daftar Presiden Rusia...
Daftar Presiden Rusia Sepanjang Sejarah, Baru 3 Orang dan Putin Terlama
Semangat Saleh Husin...
Semangat Saleh Husin dan Kawan-kawan Berbagi Takjil di Bulan Ramadan
Berita Terkini
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
4 menit yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
6 menit yang lalu
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
17 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
33 menit yang lalu
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
37 menit yang lalu
UAD Yogyakarta: Hak...
UAD Yogyakarta: Hak Imunitas Halangi Penegakan Hukum dan Buat Jaksa Tak Tersentuh
44 menit yang lalu
Infografis
Market Value Ian Maatsen...
Market Value Ian Maatsen Kalahkan Seluruh Skuad Timnas Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved