Wifi Gratis Aksi Nyata Beri Solusi Pelajar di Tengah Pandemi

Rabu, 12 Agustus 2020 - 12:36 WIB
loading...
A A A
Dikatakannya, di setiap desa berlomba lomba membuat pengumuman sehingga masyarakat dapat mengetahuinya dan keberadaan internet gratis di Muba nantinya akan tersebar ke 227 Desa.

"Ini tidak lain berkat arahan Bupati kita Dodi Reza Alex sehingga masyarakat bisa merasakan salah satu hasil gebrakan beliau dalam membangun kabupaten Musi Banyuasin dan Insya Allah ini akan semakin kita perluas di tahun tahun yang akan datang,” pungkasnya.

Kades Panai Hairullarianto mengungkapkan, bahwa pemasangan jaringan Internet ini (Wi-Fi Gratis) memakai Dana ADD kabupaten Muba yang di anggarkan melalui APBD Desa, sebagai keperdulian desa dalam mengikapi bagi siswa-siswi yang kesulitan kuota internet.

“Terimahkasih pada Bupati Muba H.Dodi Reza Alex Noerdin yang telah memprogramkan kegiatan jaringan Internet Desa baik untuk Aplikasi keuangan dan aplikasi yang di gunakan untuk masyarakat desateeutama untuk pelajar," imbuhnya.

"Semoga Jaringan Internet Desa Panai dapat Bermanfaat dalam membantu Generasi Penerus Bangsa untuk belajar di Rumah guna untuk mencegah dan memutuskan penularan Virus Covid–19," tambahnya.
(atk)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2102 seconds (0.1#10.140)