Perbakin DKI Minta Pemilik Airsoft Gun Urus Izin ke Polda

Rabu, 11 Oktober 2023 - 23:08 WIB
loading...
Perbakin DKI Minta Pemilik...
Pengurus dan Anggota Perbakin DKI Jakarta berkumpul usai latihan bersama di Lapangan Tembak Reaksi PB Perbakin, Senayan, Jakarta, Selasa (10/10/2023). FOTO/MPI/GIFFAR RIVANA
A A A
JAKARTA - Pengprov Perbakin DKI Jakarta meminta kepada para pemilik airsoft gun untuk segera mengurus surat izin ke Polda sebagai legalitas dan penggunaan resmi. Izin kepemilikan ini penting untuk mencegah penyalahgunaan dan menjaga keamanan ketertiban menjelang Pemilu 2024.

Hal itu disampaikan Ketua Komisi Airsoftgun Pengprov Perbakin DKI Jakarta Nico Santoso saat latihan bersama di Lapangan Tembak Reaksi PB Perbakin, Senayan, Jakarta, Selasa (10/10/2023). Dalam latihan ini juga dilakukan sosialisasi aturan hukum kepemilikan dan penggunaan airsoft gun.

Nico mengatakan, kegiatan ini merupakan bagian dari upaya organisasi berbagi pengalaman dan merangkul anggota dalama mematuhi aturan, sehingga tercipta keamanan dan ketertiban masyarakat.



"Dalam kesempatan tersebut saya berharap agar para pemilik senjata replika airsoft gun memahami bahwa pemegang replikasi senjata airsoft gun dilarang menggunakan atau menembakkan di luar lokasi latihan, apalagi untuk tindak pidana," kata Nico di lokasi.

Untuk ketertiban penggunaan airsoft gun, kata Nico, Polri telah mengeluarkan surat izin pemilikan dan penggunaan senjata replika tersebut. Karena itu, Pengprov Perbakin DKI berharap para anggota klub mengurus surat izin ke Polda sebagai legalitas pemilikan dan penggunaan airsoft gun secara resmi.

Menurut Nico, Polri berkewajiban melakukan pengawasan berupa pembinaan atau sosialisasi terhadap komunitas/klub airsoft gun. Dengan begitu, olahraga airsoft gun bisa diarahkan kepada tindakan yang positif agar nantinya Indonesia bisa berprestasi di cabang olahraga tembak reaksi internasional. Jangan sampai malah digunakan untuk tindak pidana.

Beberapa tindak pidana penggunaan airsoft gun yang tidak sesuai dengan prosedur adalah penganiayaan, pemerasan, pencurian, pengancaman dan juga perampokan.

"Harapannya ke depan agar teman–teman penghobi senjata replika airsoft gun mematuhi aturan tentang pemilikan dan penggunaan senjata replika airsoft gun guna menjaga keamanan dan ketertiban terutama menjelang Pemilu 2024," kata Nico.
(abd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dalam Sehari, 152.000...
Dalam Sehari, 152.000 Pelanggar Lalin di Jakarta Terekam Kamera ETLE
Awal 2025, Inflasi Jakarta...
Awal 2025, Inflasi Jakarta Lebih Terkendali lewat Sinergi TPID
Pramono Bakal Bangun...
Pramono Bakal Bangun Sekolah Khusus Disabilitas di Setiap Kota dan Kabupaten Jakarta
Dipangkas 50%, Anggaran...
Dipangkas 50%, Anggaran Perjalanan Dinas Pemprov Jakarta Jadi Rp175 Miliar
Anggota DPRD Jakarta...
Anggota DPRD Jakarta Kritisi Pergub Poligami: Belum Ada Urgensinya
ASN Jakarta Boleh Poligami...
ASN Jakarta Boleh Poligami Asal Penuhi Persyaratan Ini
Cek Makan Bergizi Gratis...
Cek Makan Bergizi Gratis di Slipi, Kevin Wu Sebut Harga Makanan di Atas Rp10 Ribu
Pramono-Rano Bentuk...
Pramono-Rano Bentuk Tim Transisi, Ini Rincian Tugasnya
Penghuni Apartemen Soroti...
Penghuni Apartemen Soroti Kenaikan Tarif Air Bersih
Rekomendasi
Virgoun Pamer Pacar...
Virgoun Pamer Pacar Baru, Gaya Berpakaian Berbeda Jauh dari Inara Rusli
Kewalahan Hadapi Rusia...
Kewalahan Hadapi Rusia di Medan Perang, Ukraina Ganti Jenderal Komandan Angkatan Darat
Luna Maya Bingung Ifan...
Luna Maya Bingung Ifan Seventeen Jadi Dirut PFN: Ada yang Lebih Kompeten
Berita Terkini
Wasiat Arya Wiraraja...
Wasiat Arya Wiraraja Picu Pasukan Jayakatwang Kediri Serang Kerajaan Singasari
2 jam yang lalu
Meresahkan! Geng Motor...
Meresahkan! Geng Motor Keroyok Pemuda hingga Tewas di Minimarket
3 jam yang lalu
Gubernur Khofifah Dukung...
Gubernur Khofifah Dukung Usulan KH M Yusuf Hasyim sebagai Pahlawan Nasional
3 jam yang lalu
Pengaruh Candu Merasuki...
Pengaruh Candu Merasuki Pasukan Pangeran Diponegoro saat Perang Jawa
4 jam yang lalu
Oknum Brimob Diduga...
Oknum Brimob Diduga Aniaya Karyawan Leasing di Kendari, Polda Sultra Lakukan Penyelidikan
11 jam yang lalu
Tragis! 3 Pekerja Pabrik...
Tragis! 3 Pekerja Pabrik Kulit di Sumedang Sempat Saling Menolong hingga Meninggal di dalam Kubangan Limbah
11 jam yang lalu
Infografis
43 Negara yang akan...
43 Negara yang akan Dilarang Masuk ke Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved