Ada Aksi Unjuk Rasa di Patung Kuda, Jalan Thamrin-Medan Merdeka Macet Parah

Rabu, 20 September 2023 - 14:43 WIB
loading...
Ada Aksi Unjuk Rasa...
Kondisi lalu lintas dari Jalan Budi Kemuliaan menuju Jalan Medan Merdeka Selatan dan MH Thamrin mengalami kemacetan parah. Foto; MPI/Riyan Rizki Roshali
A A A
JAKARTA - Sejumlah elemen masyarakat menggelar aksi unjuk rasa untuk membela masyarakat Pulau Rempang di kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat, Rabu (20/9/2023). Imbasnya, lalu lintas di sekitaran Jalan MH Thamrin-Medan Merdeka mengalami kemacetan parah.

Pantauan MNC Portal di lokasi, lalu lintas dari Jalan Budi Kemuliaan menuju Jalan Medan Merdeka Selatan dan MH Thamrin mengalami kemacetan parah.

Hal itu disebabkan peserta aksi yang hadir turun ke ke sisi jalan. Selain itu, terlihat kendaraan peserta aksi parkir tidak pada tempatnya.

Para pengendara yang melintas pun sempat membunyikan klaksonnya. Sebab kendaraan harus melaju satu persatu dengan perlahan.



Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol Komarudin mengimbau pengguna jalan agar menggunakan rute alternatif. Sebab, ada penutupan Jalan Medan Merdeka Barat.

Pengalihan rute yang dimaksud, yaitu dari arah Selatan dialihkan ke Medan Merdeka Selatan dan Budi Kemulyaan. Lalu, dari Jalan Merdeka Utara diluruskan ke Jalan Majapahit. Sementara itu dari arah utara dialihkan ke Jalan Tomang dan Juanda.

Komarudin berharap setiap orang mematuhi aturan terkait lalu lintas ataupun penyampaian pendapat di muka umum.

“Sehingga aktivitas masyarakat Ibu Kota tetap bisa berjalan meskipun ada beberapa titik yang harus dialihkan,” imbuhnya.
(thm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jelang Lebaran, Ratusan...
Jelang Lebaran, Ratusan Warga Desa Gading Mojokerto Unjuk Rasa Tuntut Pencairan Tabungan Koperasi
Exit Tol Bekasi Barat...
Exit Tol Bekasi Barat Padat 6 Kilometer Imbas Banjir di Jalan Arteri, Lalu Lintas Dialihkan
Jam 6-8 Malam, Pengemudi...
Jam 6-8 Malam, Pengemudi Boleh Terabas Bahu Jalan Tol Dalam Kota
Lagu Bayar Bayar Bayar...
Lagu Bayar Bayar Bayar Dihapus Karena Dugaan Intimidasi, Massa Gelar Aksi Solidaritas Band Sukatani di Purbalingga
Karangan Bunga Pramono-Doel...
Karangan Bunga Pramono-Doel di Balai Kota Dirusak Oknum Massa Aksi Indonesia Gelap
Massa Demo Indonesia...
Massa Demo Indonesia Gelap Nyanyi Lagu Band Punk Sukatani Bayar Bayar Bayar
Pengunjuk Rasa Indonesia...
Pengunjuk Rasa Indonesia Gelap Abaikan Imbauan Polisi, Orator: Bapak Mending Diam Aja
Mahasiswa USU Demo Turun...
Mahasiswa USU Demo Turun ke Jalan, Desak Inpres Efisiensi Anggaran Dievaluasi
Demo Aliansi BEM Merapat...
Demo Aliansi BEM Merapat ke Patung Kuda, Ini Tuntutannya
Rekomendasi
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
Popularitas Kate Middleton...
Popularitas Kate Middleton Menurun, Warga Amerika Lebih Menyukai Pangeran Harry
Berita Terkini
Profil Irjen Pol Nanang...
Profil Irjen Pol Nanang Avianto, Alumni Akpol 1990 dengan Karier Mentereng Jadi Kapolda Jatim
3 jam yang lalu
Kanit PPA Polrestabes...
Kanit PPA Polrestabes Makassar Minta Rp10 Juta ke Pelaku Pelecehan, Rp5 Juta untuk Korban dan Rp5 Juta Iptu HR
5 jam yang lalu
5 Hal Menarik dari Prabu...
5 Hal Menarik dari Prabu Siliwangi, Mulai dari Asal Usul hingga Mitos Macan Putih
5 jam yang lalu
Kisah Bripka Joko Hadi,...
Kisah Bripka Joko Hadi, Polisi Penggali Kubur Sukarela Selama 23 Tahun bagi Warga Kurang Mampu
6 jam yang lalu
Kronologi Fidya Kamalindah...
Kronologi Fidya Kamalindah Atlet Taekwondo Nasional asal Bandung Hilang 10 Tahun
12 jam yang lalu
Kasus Korupsi Pabrik...
Kasus Korupsi Pabrik Gula Asembagus, Kortas Tipikor Mabes Polri Geledah Kantor PTPN 1 Surabaya
12 jam yang lalu
Infografis
Ada Rusia di Balik Iran...
Ada Rusia di Balik Iran Sukses Ladeni Serangan Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved