Kegiatan yang Pernah Digelar di JIS: Pertandingan Sepak Bola, Salat Id, hingga Konser Dewa 19

Minggu, 09 Juli 2023 - 08:13 WIB
loading...
A A A
Pertandingan persahabatan Persija vs Chonburi FC digelar pada Minggu (24/7/2022). Pertandingan ini digelar dalam rangka Grand Launching JIS. Grand Launching JIS ini juga menampilkan artis dan band ternama seperti Kotak dan Dewa 19.

Pada pertandingan persahabatan internasional ini, The Jakmania, suporter klub Persija Jakarta, hadir menyaksikan klub kesayangan bertanding di stadion kebanggaan warga Jakarta. Skor akhir pertandingan 3:3.

3. Salat Idulfitri 2022

Kegiatan yang Pernah Digelar di JIS: Pertandingan Sepak Bola, Salat Id, hingga Konser Dewa 19


Salat Idulfitri (Id) 1443 Hijriah digelar di kawasan JIS pada Senin (2/5/2022). Puluhan ribu jemaah memadati area JIS. Puluhan ribu jamaah itu terbagi dua saf, laki-laki dan perempuan.

Khatib Salat Id di JIS Ketua MUI Pusat Muhammad Cholil Nafis. Sementara, Juara Nasional Tilawah Dewasa Putra MTQ Nasional 2018 Ustaz Heri Kuswanto menjadi imam. Anies Baswedan dan sejumlah tokoh politik juga salat di sini, antara lain Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan dan politikus Partai Nasdem Ahmad Syahroni.

Sebelumnya, pada malam takbiran juga digelar Festival Bedug Malam Takbiran. Acara ini digelar di Ramp Barat JIS.

4. Salat Iduladha 2022

Kegiatan yang Pernah Digelar di JIS: Pertandingan Sepak Bola, Salat Id, hingga Konser Dewa 19

Salat Iduladha 1443 H di JIS digelar pada 10 Juli 2022. Anies Baswedan juga menunaikan salat Id di sini. Bertindak sebagai Imam yakni Ketua Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur'an (LPTQ) Provinsi DKI Jakarta KH Muhammad Ali. Khutbah disampaikan oleh pimpinan Pondok Pesantren Darul Rahman KH Syukron Ma'mun.

5. Konser Dewa 19

Kegiatan yang Pernah Digelar di JIS: Pertandingan Sepak Bola, Salat Id, hingga Konser Dewa 19


Dewa 19 menggelar konser bertajuk Pesta Rakyat 30 Tahun Berkarya Dewa 19 di JIS, Sabtu (4/2/2023). Pesta Rakyat 30 Tahun Berkarya Dewa 19 itu menghadirkan formasi lengkap. Sebanyak empat vokalis dan drummer grup band legendaris ini terlibat dalam konser tersebut.



Di antara puluhan ribu penonton, terdapat sejumlah tokoh politik. Mereka antara lain Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto, Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), dan Anies Baswedan.
(zik)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tingkatkan Kunjungan...
Tingkatkan Kunjungan Wisatawan, Wagub Doel Bakal Revitalisasi Semua Museum di Jakarta
Pramono-Rano Temui Jaksa...
Pramono-Rano Temui Jaksa Agung, Minta Program Pemprov Jakarta Dikawal
Sambangi Lokasi Banjir,...
Sambangi Lokasi Banjir, Anggota DPRD Jakarta Soroti Masalah Sampah
Banjir Setinggi Leher...
Banjir Setinggi Leher Orang Dewasa Masih Genangi Rumah Warga di Pengadegan
Kolaborasi Pemprov Jakarta...
Kolaborasi Pemprov Jakarta dan BI Catatkan Deflasi di Februari
Warga Penghasilan Rendah...
Warga Penghasilan Rendah di Jakarta Bebas BPHTB-PBG, Ini Kriterianya
Apel Siaga Jakarta,...
Apel Siaga Jakarta, 17 Sungai dan Kanal Dikeruk Serentak
Bahagia Anies-Ahok Rukun,...
Bahagia Anies-Ahok Rukun, Pramono: Semesta Mendukung, Insyaallah Jakarta Lebih Baik
Disdik Jakarta Pastikan...
Disdik Jakarta Pastikan KJMU Rp284 Miliar Tak Terdampak Efisiensi Anggaran
Rekomendasi
Putri Nabila Meminta...
Putri Nabila Meminta Maaf pada Mantan Kekasih di Lagu Maaf
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
Berita Terkini
14 Ton MinyaKita Palsu...
14 Ton MinyaKita Palsu Disita Polda Jatim karena Diisi Minyak Curah
4 menit yang lalu
Ramadan Street Carnival...
Ramadan Street Carnival Bintaro, Dorongan Baru bagi UMKM dan Ekonomi Masyarakat
29 menit yang lalu
Cabuli Anak di Bawah...
Cabuli Anak di Bawah Umur, Kapolres Ngada Dimutasi ke Pamen Yanma
1 jam yang lalu
Profil Irjen Pol Nanang...
Profil Irjen Pol Nanang Avianto, Alumni Akpol 1990 dengan Karier Mentereng Jadi Kapolda Jatim
5 jam yang lalu
Kanit PPA Polrestabes...
Kanit PPA Polrestabes Makassar Minta Rp10 Juta ke Pelaku Pelecehan, Rp5 Juta untuk Korban dan Rp5 Juta Iptu HR
7 jam yang lalu
5 Hal Menarik dari Prabu...
5 Hal Menarik dari Prabu Siliwangi, Mulai dari Asal Usul hingga Mitos Macan Putih
7 jam yang lalu
Infografis
5 Bintang Sepak Bola...
5 Bintang Sepak Bola Muslim yang Menjalani Ibadah Puasa Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved