AG Pertimbangkan Ajukan Banding Vonis 3,5 Tahun Penjara

Senin, 10 April 2023 - 15:52 WIB
loading...
AG Pertimbangkan Ajukan...
Kuasa hukum AG (15), Mangatta Toding Allo masih menimbang untuk mengajukan banding atau tidak terkait vonis 3,5 tahun penjara terhadap kliennya. Foto: MPI/Dok
A A A
JAKARTA - Kuasa hukum AG (15), Mangatta Toding Allo masih menimbang untuk mengajukan banding atau tidak terkait vonis 3,5 tahun penjara terhadap kliennya. Sebelumnya, majelis hakim memvonis AG 3,5 tanun penjara di Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) terkait kasus penganiayaan terhadap D (17).

"Hakim sudah menyampaikan vonis pada anak AG, kami menghormati. Namun kami akan berdiskusi dahulu dengan pihak keluarga mengenai tindakan apa yang akan dilakukan," kata Mangatta kepada wartawan seusai sidang di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Jalan Ampera Raya, Senin (10/4/2023).

Menurutnya, pihaknya bakal berkoordinasi dengan keluarga AG untuk memutuskan mengajukan banding ataukah tidak atas vonis 3 tahun 6 bulan yang dijatuhi hakim PN Jakarta Selatan. Adapun atas vonis hakim itu, memang ada sejumlah catatan dari pihaknya, khususnya berkaitan fakta-fakta yang disampaikan hakim dalam pembacaan putusan itu.

Namun, dia tak membeberkan secara rinci catatan apa saja dari fakta-fakta yang disampaikan hakim dalam pertimbangannya itu. Adapun dalam persidangan vonis AG, pihaknya telah menyampaikan surat kliennya tak bakal hadir di persidangan vonisnya itu.



Namun, tambah dia, Jaksa tetap menghadirkan AG ke pengadilan. Sehingga, dia meminta hakim agar AG tak dihadirkan di persidangan melainkan di ruang tunggu.

"Intinya ibu hakim sepakat dengan kami untuk (anak AG) tidak dihadirkan di ruang persidangan karena sesuai Pasal 61 UU SPPA kondisi anak AG, setelah mendengar putusan, setelah diskusi, saya tidak melihat langsung. Tapi dibawa langsung ke LPKA, makanya kami menyusun kembali," katanya.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ini Tampang Penganiaya...
Ini Tampang Penganiaya Satpam di Bekasi hingga Kejang-kejang
Soroti Penganiayaan...
Soroti Penganiayaan 2 Balita di Jakut, Sahroni Minta Korban Dapat Layanan Trauma Healing
Kejam! 2 Balita di Penjaringan...
Kejam! 2 Balita di Penjaringan Penuh Luka Akibat Disekap dan Disiksa Pacar Ibunya
Dituduh Masuk Rumah...
Dituduh Masuk Rumah Kades Tanpa Izin, Remaja Ditabrak Motor lalu Ditelanjangi Keliling Kampung
Parah! Keluarga Pasien...
Parah! Keluarga Pasien Diduga Aniaya Satpam Rumah Sakit hingga Muntah Darah dan Kejang-kejang
PT MTF Sesalkan Insiden...
PT MTF Sesalkan Insiden Pengeroyokan yang Dialami Karyawan MPP di Kendari
Pendiri Animal Hope...
Pendiri Animal Hope Shelter Divonis 3 Bulan, JPU Kejari Tangerang Ajukan Banding
Tukang Parkir Tewas...
Tukang Parkir Tewas Dianiaya di Minimarket Cimaung Bandung, 1 Anggota Geng Motor Ditangkap
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
Rekomendasi
Jadwal Final Piala Asia...
Jadwal Final Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi vs Uzbekistan
Turun Tipis, Harga Emas...
Turun Tipis, Harga Emas Hari Ini Bertahan di Rp1,9 Jutaan
Profil Asilbek Aliev:...
Profil Asilbek Aliev: Mesin Gol Uzbekistan U-17 dan Top Skor Piala Asia U-17 2025
Berita Terkini
PTUN Kabulkan Gugatan...
PTUN Kabulkan Gugatan Perkumpulan Lyceum Kristen, SMAN 1 Kota Bandung Terancam Disita
11 menit yang lalu
Libur Jumat Agung, Antrean...
Libur Jumat Agung, Antrean Panjang Kendaraan Mengular ke Jalur Puncak
23 menit yang lalu
Bayi Harimau Sumatra...
Bayi Harimau Sumatra Banun Kinantan Jadi Penghuni Baru Bukittinggi Zoo
37 menit yang lalu
Polres Pelabuhan Tanjung...
Polres Pelabuhan Tanjung Priok dan Polda Berjibaku Atasi Macet Akibat Lonjakan Truk Peti Kemas
48 menit yang lalu
Korban Longsor di Subang...
Korban Longsor di Subang Ditemukan Tewas setelah 6 Hari Pencarian
1 jam yang lalu
Gunung Dukono Erupsi...
Gunung Dukono Erupsi Pagi Ini, Semburkan Abu Vulkanik Capai 1 Km
2 jam yang lalu
Infografis
6 Alasan Ribuan Narapidana...
6 Alasan Ribuan Narapidana Masuk Islam di Penjara AS Setiap Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved