Bogor Rawan Pembacokan, Ini 5 Kejadian yang Menggemparkan

Selasa, 14 Maret 2023 - 07:53 WIB
loading...
Bogor Rawan Pembacokan,...
Aksi pembacokan rawan terjadi d wilayah Bogor. Bahkan pelaku tidak segan membabi buta membacok korban yang tidak bersalah hingga tewas. Foto: Ilustrasi/SINDOnews
A A A
BOGOR - Aksi pembacokan rawan terjadi d wilayah Bogor . Bahkan pelaku tidak segan membabi buta membacok korban yang tidak bersalah hingga tewas.

Kasus pembacokan seorang pelajar SMK berinsial AS di Simpang Pomad, Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor, mendapat sorotan publik. Sebab aks pelaku tergolong sadis.


Selain kasus pembacokan di Simpang Pomad itu, di sejumlah wilayah Bogor juga pernah terjadi kasus pembacokan yang menggemparkan. Data Litbang SINDOnews, berikut aksi pembacokan yang pernah terjadi di wilayah Bogor:

1. Simpang Pomad
Aksi pembacokan di Simpang Pomad, Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor pada Jumat, 10 Maret 2023 sekitar pukul 09.30 WIB, menggemparkan publik.

Seorang pelajar SMK berinisal AS dibacok oleh 3 orang tak dikenal yang tengah mengendarai 1 sepeda motor. Mirisnya, AS diserang saat sedang menyeberang jalan bersama teman-temannya.

Usai dibacok, korban yang bersimbah darah langsung ambruk hingga akhirnya kehilangan nyawa. Melalui pernyataannya pada Senin, 13 Maret 2023, Polres Bogor Kota mengatakan telah meringkus 2 orang pelaku pembacokan. Menanggapi fenomena miris itu, Wali Kota Bogor Bima Arya meminta pelaku untuk dihukum seberat-beratnya.



2. Rancabungur
Peristiwa pembacokan juga pernah terjadi di Rancabungur, Kabupaten Bogor pada 9 Maret 2023. Kedua remaja berinisial YV dan MT berduel dengan senjata tajam berupa celurit. Dalam peristiwa itu, YT dan MT sama-sama menderita luka bacok. Namun, nyawa YT tidak bisa diselamatkan.

Sementara MT harus menjalani perawatan intensif di RSUD Kota Bogor. MT mengalami patah tulang di tangan kirinya dan luka robek, sehingga harus mendapatkan 9 jahitan. Kasusnya langsung ditangani oleh Polres Bogor.


3. Babakan Madang
Emosi karena diminta untuk mengembalikan mesin bor yang dipinjamnya, seorang pria di Babakan Madang, Bogor, nekat membacok tetangganya sendiri pada Selasa, 31 Januari 2023. Akibatnya, korban mengalami luka bacok di bagian jari tengahnya dan mendapatkan 10 jahitan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Pelaku Pembacokan 3...
Pelaku Pembacokan 3 Warga Bandar Lampung Dapat Hadiah Timah Panas
2 Anggota LSM Pembacok...
2 Anggota LSM Pembacok Satpam SMKN 9 Tangerang Ditangkap di Bandung usai Sepekan Buron
Gara-gara Kendaraan...
Gara-gara Kendaraan Bersenggolan, Pengemudi Mobil Bacok Ojek Online
Anggota Patwal Pepet...
Anggota Patwal Pepet Pemotor hingga Terperosok di Jalur Puncak Bogor Dicopot
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
Gara-gara Uang, Paman...
Gara-gara Uang, Paman Tega Bacok Keponakan hingga Kritis di Lebak
Mutasi Polri, Kasat...
Mutasi Polri, Kasat dan Kapolsek di Polres Bogor Digeser, Ini Nama-namanya
Guru di Riau Tewas Dibunuh...
Guru di Riau Tewas Dibunuh Suaminya, Dipergoki Anak saat Hendak Berangkat Sekolah
Bacok Penjaga Sekolah...
Bacok Penjaga Sekolah SLB Negeri 1, Lima Perampok Gasak Laptop dan Komputer
Rekomendasi
Mudik Lebaran 2025:...
Mudik Lebaran 2025: Panduan Lengkap Tarif Tol Trans Jawa dan Strategi Perjalanan!
2 Juta Orang Sudah Mudik...
2 Juta Orang Sudah Mudik Lebaran Gunakan Kereta Api
Robot Humanoid China...
Robot Humanoid China bisa Gunting Rambut, Sambut Tamu Hotel, hingga Jualan Mobil
Berita Terkini
Gunung Dukono Meletus,...
Gunung Dukono Meletus, Luncurkan Abu Vulkanik 1,9 Km
18 menit yang lalu
H+1 Lebaran, 11.874...
H+1 Lebaran, 11.874 Kendaraan Berangkat Arah Jakarta via Kalikangkung
1 jam yang lalu
Gempa M6,3 Guncang Maluku...
Gempa M6,3 Guncang Maluku Barat Daya
1 jam yang lalu
Jalur Puncak Bogor Kembali...
Jalur Puncak Bogor Kembali Normal Dua Arah Sore Ini
1 jam yang lalu
Pria 66 Tahun Tewas...
Pria 66 Tahun Tewas Tertabrak Kereta di Perlintasan Bulak Kapal Bekasi
2 jam yang lalu
Warga 2 Desa Bentrok...
Warga 2 Desa Bentrok di Maluku Tengah, Kapolri dan Panglima TNI Diminta Bentuk Satgas Pengamanan
2 jam yang lalu
Infografis
4 Amalan Idulfitri yang...
4 Amalan Idulfitri yang Setara Pahala Perang Badar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved