Remaja di Kaimana Papua Barat Disetubuhi 5 Pria Secara Bergiliran

Minggu, 05 Februari 2023 - 10:46 WIB
loading...
Remaja di Kaimana Papua...
ilustrasi
A A A
FAKFAK - Lima pria diamankan petugas Polres Kaimana, Papua Barat, diduga menyetubuhi seorang remaja secara bergiliran. Kelima pria tersebut adalah KB (18), MW (21), SK (20), HW (18), dan MS (24). Perbuatan tak senonoh ini dilakukan di rumah korban, KW.

Sebelumnya, korban diajak pesta minuman keras (miras) di rumah usai acara pernikahan di Jalan Pedesaan Bumsur, Minggu (22/1/2023) pukul 14:00 WIT.

Kapolres Kaimana AKBP Gadug Kurniawan melalui Kasat Reskrim Polres Kaimana Iptu Seno Hartono Hadinoto membenarkan adanya kejadian itu. Ini sesuai dengan laporan polisi LP.B /28 / I /2023/SPKT/II/Res Kaimana/ Polda Papua Barat 27 Januari 2023.

"Lima orang tersebut ditahan karena diduga melakukan persetubuhan secara bergilir kepada korban saat melakukan pesta miras di rumah milik KW. Kami juga telah melakukan visum et repartum kepada korban," ujarnya.

Baca juga: Minggu Pagi Gempa Magnitudo 4,0 Guncang Melonguane Sulut

Seno menambahkan, korban pada saat itu tengah mengomsumsi miras bersama lima pelaku. Ada juga saksi yakni AN (27), ID(18), M(38), AS (20), dan SI (21) di rumah pelaku berinisial (KW).

Pada pukul 14:00 Wita, korban dengan keadaan mabuk hendak ke kamar mandi, dihadang HW dan ditarik paksa ke dalam kamar. Pelaku langsung memulai aksinya menyetubuhi korban. Tak hanya itu, 4 orang pelaku juga secara bergantian masuk kamar HW untuk melakukan hal keji tersebut.

Korban enggan menceritakan aib yang dideritanya. Namun karena tak kuat menahan penderitaan itu, dia menceritakannya kepada keluarganya, AF (40).

"Kejadian tanggal 22 Januari, namun korban baru menceritakan pada tanggal 27 Januari. Sehingga keluarga langsung melaporkan kepada kami. Kami juga telah menahan ke-5 orang pelaku, dan melakukan pemeriksaan kepada sejumlah saksi. Nantinya kalau sudah lengkap berkasnya akan kami lakukan gelar perkara untuk dilanjutkan kepada pihak kejaksaan," terangnya..
(msd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Seluruh Warga 17 Distrik...
Seluruh Warga 17 Distrik di Maybrat Papua Barat Segera Kantongi NIK
4 Warga Kota Bogor Tewas,...
4 Warga Kota Bogor Tewas, Ketua DPRD Desak Satpol PP Berantas Miras Ilegal
Aksi Bullying 3 Remaja...
Aksi Bullying 3 Remaja Perempuan Gegerkan Kabupaten Malang
Pesta Miras Oplosan...
Pesta Miras Oplosan di Bogor Berujung Maut, 4 Orang Tewas dan 1 Kritis
Miras Maut Akibatkan...
Miras Maut Akibatkan 8 Tewas di Cianjur Berbahan Alkohol Disinfektan 96 Persen Dioplos Soda
Korban Tewas Pesta Miras...
Korban Tewas Pesta Miras Oplosan di Cianjur Bertambah Jadi 8 Orang
Pesta Miras, 3 Pemuda...
Pesta Miras, 3 Pemuda Asal Mande Cianjur Tewas
Remaja Asal Palembang...
Remaja Asal Palembang Tewas Tertimbun Tiang Jembatan Ambruk di Jepang
Remaja Mabuk Tabrak...
Remaja Mabuk Tabrak Motor di Medan, 3 Orang Tewas
Rekomendasi
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu, Jumat 14 Maret 2025: Rekaman CCTV Ditemukan, Noah Terancam
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor AM Edukasi Pasar Modal Syariah di Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
Berita Terkini
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
2 menit yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
16 menit yang lalu
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
23 menit yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
24 menit yang lalu
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
35 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
51 menit yang lalu
Infografis
5 Negara dengan Netizen...
5 Negara dengan Netizen Paling Tidak Sopan di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved