Gempa Susulan M3,4 Kembali Guncang Cianjur, Kedalaman 4 KM
loading...
A
A
A
CIANJUR - Gempa susulan M3,4 mengguncang Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Gempa memiliki kedalam dangkal, hanya 4 kilometer dan dirasakan cukup kencang.
Seperti dilansir Twitter DARYONO BMKG @DaryonoBMKG.
"Gempa susulan Cianjur Mag:3.4, 21-Jan-23 06:23:59 WIB, Lok:6.80 LS - 107.07 BT (8 km BaratLaut KAB-CIANJUR-JABAR), Kedlmn: 4 Km, dirasakan di Pacet III MMI, Cianjur II-III MMI ::BMKG," tulis pengumuman itu, dikutip Sabtu (21/1/2023).
Hingga kini, belum diketahui dampak dari kerusakan gempa itu.
Lihat Juga: Warga Meninggal usai Pengobatan Gratis Paslon Bupati, Kepala Dinkes Cianjur: Harus Ajukan Izin
Seperti dilansir Twitter DARYONO BMKG @DaryonoBMKG.
"Gempa susulan Cianjur Mag:3.4, 21-Jan-23 06:23:59 WIB, Lok:6.80 LS - 107.07 BT (8 km BaratLaut KAB-CIANJUR-JABAR), Kedlmn: 4 Km, dirasakan di Pacet III MMI, Cianjur II-III MMI ::BMKG," tulis pengumuman itu, dikutip Sabtu (21/1/2023).
Hingga kini, belum diketahui dampak dari kerusakan gempa itu.
Lihat Juga: Warga Meninggal usai Pengobatan Gratis Paslon Bupati, Kepala Dinkes Cianjur: Harus Ajukan Izin
(san)