Dipatenkan, Begini Skema Rekayasa Lalin di Kawasan Flyover Padalarang
Selasa, 30 November 2021 - 19:02 WIB
Sedangkan kendaraan yang keluar dari Gate Tol Padalarang menuju Cianjur semuanya naik ke flyover. Di sisi lain kendaraan yang hendak ke Cimareme, Batujajar, atau Cimahi tinggal tekuk kiri.
Pihaknya menegaskan, tidak ada larangan bagi kendaraan berat untuk melintas ke Flyover Padalarang, karena kebanyakan kendaraan berat itu akan langsung melintas ke arah Cimareme. Atas hal itu pihaknya menyiapkan dua alternatif bagi kendaraan berat yakni bisa melintas ke arah bawah maupun ke flyover.
Sementara kendaraan dari arah Cianjur dan Purwakarta via Stasiun Padalarang yang akan masuk Tol Padalarang tidak ada perubahan. Sama seperti sebelum ada flyover bisa langsung ke gate tol. Hanya harus hati-hati karena saat ini sudah tidak ada traffic light jadi kendaraan yang melintas dipersimpangan di bawah flyover bisa langsung.
"Pertimbangan skema arus lalu lintas di sekitar Flyover Padalarang itu dipermanenkan karena merupakan yang paling baik dan bisa meminimalisasi kemacetan," pungkasnya.
Lihat Juga: Viral Lautan Sampah di Sungai Citarum, Sekda Jabar: Pembersihan Butuh Tambahan 1 Bulan hingga Bersih
Pihaknya menegaskan, tidak ada larangan bagi kendaraan berat untuk melintas ke Flyover Padalarang, karena kebanyakan kendaraan berat itu akan langsung melintas ke arah Cimareme. Atas hal itu pihaknya menyiapkan dua alternatif bagi kendaraan berat yakni bisa melintas ke arah bawah maupun ke flyover.
Sementara kendaraan dari arah Cianjur dan Purwakarta via Stasiun Padalarang yang akan masuk Tol Padalarang tidak ada perubahan. Sama seperti sebelum ada flyover bisa langsung ke gate tol. Hanya harus hati-hati karena saat ini sudah tidak ada traffic light jadi kendaraan yang melintas dipersimpangan di bawah flyover bisa langsung.
"Pertimbangan skema arus lalu lintas di sekitar Flyover Padalarang itu dipermanenkan karena merupakan yang paling baik dan bisa meminimalisasi kemacetan," pungkasnya.
Lihat Juga: Viral Lautan Sampah di Sungai Citarum, Sekda Jabar: Pembersihan Butuh Tambahan 1 Bulan hingga Bersih
(shf)
tulis komentar anda