Ibadah di Tengah Pendemi COVID-19, Tadarus dengan Alquran Raksasa
Kamis, 30 April 2020 - 09:21 WIB
“Para qori mengaku lebih jelas dan leluasa membaca alquran yang berukuran besar ini. Selain ayat ayatnya dapat terlihat dengan jelas, juga tidak perlu membuka lebar lembar halaman alqurannya. Sebab sudah ada dua jamah yang membantu untuk membuka tiap halaman Alquran,” kata Achmad Rifa’i.
Menurut dia, para qori bukan hanya jamaah sekitar masjid saja yang membaca al-quran ukuran besar ini, usai menunaikan sholat tarawih. Namun juga jamaah pendatang atau warga luar kota yang kebetulan melaksanakan sholat tarawih di Masjid Agung Baiutrrohm, juga melaksanakan tadarus dengan membaca Alquran ukuran besar ini.
“Alquran ini memiliki tinggi 210 cm dan lebar 140 cm dan dan tebal 40 cma ini memuat 100 lembar kertas. Alquran ini selalu dibaca bukan hanya pada bulan Ramadhan saja, untuk melaksanakan tadarus. Namun juga dibaca saat perayaan hari hari besar Islam lainnya, seperti Idul Adha dan tahun baru hijriah,” kata qori atau pembacar Alquran ukuran besar, Nabil.
Bahkan sangking besarnya, untuk memindahkan atau menggeser Alquran ini harus dilakukan oleh lima sampai enam orang.
Menurut dia, para qori bukan hanya jamaah sekitar masjid saja yang membaca al-quran ukuran besar ini, usai menunaikan sholat tarawih. Namun juga jamaah pendatang atau warga luar kota yang kebetulan melaksanakan sholat tarawih di Masjid Agung Baiutrrohm, juga melaksanakan tadarus dengan membaca Alquran ukuran besar ini.
“Alquran ini memiliki tinggi 210 cm dan lebar 140 cm dan dan tebal 40 cma ini memuat 100 lembar kertas. Alquran ini selalu dibaca bukan hanya pada bulan Ramadhan saja, untuk melaksanakan tadarus. Namun juga dibaca saat perayaan hari hari besar Islam lainnya, seperti Idul Adha dan tahun baru hijriah,” kata qori atau pembacar Alquran ukuran besar, Nabil.
Bahkan sangking besarnya, untuk memindahkan atau menggeser Alquran ini harus dilakukan oleh lima sampai enam orang.
(nth)
Lihat Juga :
tulis komentar anda