Sejarah dan Asal-usul Nama Kulon Progo, Berawal dari Penggabungan Dua Wilayah

Rabu, 21 Juni 2023 - 19:50 WIB
Sejarah dan asal usul nama Kulon Progo menjadi pembahasan yang menarik diulas. Foto DOK ist
JAKARTA - Sejarah dan asal usul nama Kulon Progo menjadi pembahasan yang menarik diulas. Dalam statusnya, Kulon Progo merupakan salah satu kabupaten yang berada di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).

Melihat letaknya, Kulon Progo berbatasan dengan sejumlah daerah lain di sekitarnya. Berikut di antaranya:

-Timur : Kabupaten Sleman dan Kabupaten Bantul

-Selatan : Samudera Hindia

-Barat : Kabupaten Purworejo



-Utara : Kabupaten Magelang



Sejarah Keberadaan Kulon Progo

Sebelum terbentuknya Kabupaten Kulon Progo pada 15 Oktober 1951, daerah ini terbagi atas dua kabupaten berbeda. Pertama, Kabupaten Kulon Progo yang menjadi wilayah Kasultanan Ngayogyakarta Hadiningrat dan Kabupaten Adikarta yang masuk wilayah Kadipaten Pakualaman.

-Wilayah Kasultanan Ngayogyakarta Hadiningrat (Kulon Progo)

Mengutip laman Pemkab Kulon Progo, sebelum terjadinya Perang Diponegoro di daerah Negaragung (termasuk wilayah Kulon Progo), belum ada pejabat pemerintahan yang menjabat di daerah tersebut sebagai penguasa.
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More