Tabrak Truk Parkir, Pelajar di Lampung Barat Tewas

Minggu, 26 Februari 2023 - 19:57 WIB
Menurut David, usai kejadian korban langsung dilarikan ke RSUD Alimuddin Umar untuk mendapatkan penanganan. Namun nyawa korban tidak tertolong.

“Akibat dari kecelakaan tersebut pengendara dilarikan ke rumah sakit dan meninggal dunia,” ungkap David.

Baca: Tak Terima Anak Terjaring Razia Badut, Orang Tua Kejar Mobil Dinsos Makassar hingga Kantor.

Lebih lanjut Iptu David mengimbau masyarakat agar selalu meningkatkan kewaspadaan saat berkendara. "Sebab, kecelakaan seperti ini bisa terjadi kapanpun dan di manapun," pungkasnya.
(nag)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content