Buka Festival Karapan Sapi, Gus Muhaimin Salut Ketangguhan Warga Madura
Minggu, 26 Februari 2023 - 12:37 WIB
"Dengan modal yang kita miliki, kita akan bisa menghadapi tantangan dan menjadi masyarakat yang maju, sejahtera dan bahagia dunia akhirat," katanya.
"Selamat bertanding dan bersaing semoga tradisi karapan sapi ini terus dilaksnaakan secara nasional dan menjadi kebanggaan Indonesia di mata negara-negara. Hidup karapan sapi, hidup Madura, hidup kita semua," katanya.
Dalam kesempatan itu, Gus Muhaimin juga menyerahkan secara simbolis hadiah berupa dua unit mobil, 4 sepeda motor dan tropi kejuaaraan.
Ikut mendampingi Gus Muhaimin Menteri Desa PDTT Abdul Halim Iskandar, Wakil Ketua MPR RI Jazilul Fawaid, Anggota Komisi V DPR RI Fraksi PKB Dapil Madura Ra Safiuddin Asmoro, Plt Bupati Bangkalan Mohni dan Bupati Pamekasan Badrut Tamam.
"Selamat bertanding dan bersaing semoga tradisi karapan sapi ini terus dilaksnaakan secara nasional dan menjadi kebanggaan Indonesia di mata negara-negara. Hidup karapan sapi, hidup Madura, hidup kita semua," katanya.
Dalam kesempatan itu, Gus Muhaimin juga menyerahkan secara simbolis hadiah berupa dua unit mobil, 4 sepeda motor dan tropi kejuaaraan.
Ikut mendampingi Gus Muhaimin Menteri Desa PDTT Abdul Halim Iskandar, Wakil Ketua MPR RI Jazilul Fawaid, Anggota Komisi V DPR RI Fraksi PKB Dapil Madura Ra Safiuddin Asmoro, Plt Bupati Bangkalan Mohni dan Bupati Pamekasan Badrut Tamam.
(nag)
tulis komentar anda